Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siap-siap 31 Oktober Seluruh Gerbang Tol Tak Terima Tunai

Kompas.com - 30/10/2017, 09:42 WIB
Stanly Ravel

Penulis

Jakarta, KompasOtomotif - Penerapan transaksi non tunai di semua ruas pintu tol PT Jasa Marga Tbk, hanya tinggal hitungan hari. Tepat pada 31 Oktober 2017, semua transaksi hanya bisa dibayar menggunakan uang elektronik.

Ketika menanyakan soal kesiapan, Kepala Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Herry Trisaputra Zuna, menjelaskan sudah mendekati 100 persen.

"Dari pihak kami sudah 75 - 80 persen, karena memang beberapa pintu baru akan ada yang dimulai pada 31 Oktober. Kalau sebagai besarnya memang sudah di mulai sejak tahap sepanjang September sampai Oktober," ucap Herry saat dihubungi KompasOtomotif, Sabtu (28/10/2017).

Sedangkan untuk masalah penggunaan kartu elektronik, Herry menjelasakn sampai sekarang tren cukup meningkat. Namun secara persentase masih belum sepenuhnya maksimal.


Baca : Kartu Uang Elektronik buat Tol Semakin Luas

"Dari penggunaan kartu ke 100 persen, sampai saat ini baru sampai 91 persen. Memang belum terpenuhi secara terget, tapi nanti saat pemberlakuan kami prediksi akan tercapai, karena memang sifatnya harus bagi pengguna tol," ucap Herry.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau