Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Toyota Jual Corolla Altis dan Hilux Anti-Peluru

Dikutip dari Carscoops, Kamis (15/8/2024), angka pembunuhan di Brazil mencapai 39.500 pada tahun 2023. Hal ini yang memicu banyaknya permintaan konsumen otomotif untuk menyajikan kendaraan yang aman, karena tak sedikit warga Brazil yang ingin melindungi diri dari ancaman kejahatan tak terkecuali saat sedang berada di jalan raya.

Disebutkan bahwa Toyota Brazil bermitra dengan perusahaan pembuat kendaraan anti peluru bernama Avallon Carbon, Evolution Blindagens, dan Parvi Blindados untuk menawarkan Corolla Altis dan Hilux dengan perlengkapan lapis baja.

Kendaraan lapis baja untuk Corolla Altis dan Hilux ini tidak hanya disajikan untuk model baru tetapi juga untuk model bekas.

Ini membuat kendaraan lebih aman dari serangan peluru dari senjata api kecil atau senjata lain seperti alat pukul atau senjata yang terbuat dari pipa logam.

Tak hanya untuk sedan Corolla Altis dan Hilux, kendaraan anti-peluru itu juga bisa disematkan pada model Corolla Cross SUV dan Fortuner. Berlaku untuk model baru dan model bekas yang dimulai dari tahun produksi 2020 ke atas.

Sayangnya, belum diketahui secara pasti berapa biaya untuk kendaraan anti peluru tersebut. Namun, Toyota memastikan bakal memberikan garansi 5 tahun untuk layanan pemasangan lapis baja.

https://otomotif.kompas.com/read/2024/08/15/152336915/toyota-jual-corolla-altis-dan-hilux-anti-peluru

Terkini Lainnya

[POPULER OTOMOTIF] Alasan Truk Tidak Seharusnya Berada di Lajur Kanan Jalan Tol | Cara Benar Melakukan Pengereman Mobil Manual di Turunan | Alasan Mazda CX-30 Hanya Punya Jarak Tempuh 200 Km

[POPULER OTOMOTIF] Alasan Truk Tidak Seharusnya Berada di Lajur Kanan Jalan Tol | Cara Benar Melakukan Pengereman Mobil Manual di Turunan | Alasan Mazda CX-30 Hanya Punya Jarak Tempuh 200 Km

Feature
Ducati Luncurkan Panigale V2 Terbaru, Mesin Lebih Kecil dengan Tenaga 120 TK

Ducati Luncurkan Panigale V2 Terbaru, Mesin Lebih Kecil dengan Tenaga 120 TK

News
Fenomena Tabrak Belakang, Pentingnya Selalu Waspada Saat Berkendara

Fenomena Tabrak Belakang, Pentingnya Selalu Waspada Saat Berkendara

Feature
Jangan Berteduh Sembarangan Saat Hujan, Ini Bahayanya

Jangan Berteduh Sembarangan Saat Hujan, Ini Bahayanya

Tips N Trik
Modifikasi Cuma Rp 1 Juta, Tim Balap SMK Naik Podium di Mandalika

Modifikasi Cuma Rp 1 Juta, Tim Balap SMK Naik Podium di Mandalika

Sport
Penyebab Rantai Motor Sering Lepas, Pengendara Wajib Waspada

Penyebab Rantai Motor Sering Lepas, Pengendara Wajib Waspada

Tips N Trik
Isuzu Resmikan Diler ke-112 di Purwakarta

Isuzu Resmikan Diler ke-112 di Purwakarta

Niaga
Cara Mengatasi Kaca Luar Mobil Berembun Saat Kondisi AC Nyala

Cara Mengatasi Kaca Luar Mobil Berembun Saat Kondisi AC Nyala

News
Mengulas Fitur Baru Mitsubishi New Pajero Sport

Mengulas Fitur Baru Mitsubishi New Pajero Sport

Tes
Ini Strategi Maxus, Termasuk Lokasi Diler Pertama di Indonesia

Ini Strategi Maxus, Termasuk Lokasi Diler Pertama di Indonesia

News
Chery Siap Luncurkan Merek Jaecoo ke Indonesia Tahun Depan

Chery Siap Luncurkan Merek Jaecoo ke Indonesia Tahun Depan

News
Belajar dari Kecelakaan di Tol Cipularang, Waktunya Batas Kecepatan Ditegakkan

Belajar dari Kecelakaan di Tol Cipularang, Waktunya Batas Kecepatan Ditegakkan

News
Maxus Mifa 9 Meluncur Akhir Tahun, Bagaimana yang Order di GIIAS 2023?

Maxus Mifa 9 Meluncur Akhir Tahun, Bagaimana yang Order di GIIAS 2023?

News
Kecelakaan Tol Cipularang, Aturan Soal Batas Kecepatan Perlu Ditegakkan

Kecelakaan Tol Cipularang, Aturan Soal Batas Kecepatan Perlu Ditegakkan

News
Kecelakaan di Tol, Begini Cara Klaim Asuransi Jasa Raharja

Kecelakaan di Tol, Begini Cara Klaim Asuransi Jasa Raharja

Tips N Trik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke