Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mau Ganti Air Radiator Mandiri, Jangan Lupa Perhatikan Hal Ini

Kompas.com - 23/06/2024, 18:31 WIB
Selma Aulia,
Stanly Ravel

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Ganti air radiator sendiri di rumah bisa menjadi cara hemat bagi pemilik mobil yang ingin memastikan mesin mobilnya tetap dalam kondisi optimal.

Meski demikian, mengganti air radiator harus hati-hati dan membutuhkan pengetahuan supaya tidak terjadi kesalahan yang menimbulkan kerusakan.

Muchlis, Pemilik Bengkel Spesialis Toyota Mitsubishi, Garasi Auto Service mengatakan, ganti air radiator memang bisa dilakukan sendiri, tapi ada hal yang harus diperhatikan.

Baca juga: [POPULER OTOMOTIF] Cerita Wanita Ketinggalan Pesawat karena Naik Bus Kalingga Jaya | Pemutihan Pajak Kendaraan Tinggal 7 Hari Lagi | Mazda CX-5 Alami Pecah Ban

“Kalau ganti (air radiator) sendiri pastikan dilakukan pembuangan udara atau bleeding, agar sistem pendinginan maksimal,” kata Muchlis kepada Kompas.com, belum lama ini.

Udara yang ada di dalam radiator bisa mengganggu sirkulasi cairan pendingin, sehingga bisa menyebabkan mesin overheat.

Kemudian, untuk mobil yang radiatornya ada nipple pembuangan udara, maka saat mengisi coolant perlu dipastikan kondisinya benar-benar kosong.

Baca juga: Ada Jakarta International Marathon 2024 Pagi Ini, 36 Ruas Jalan Ditutup


“Pastikan udara keluar dari nipple, baru nipple ditutup. Kalau (radiator) tidak ada nipple pembuangan udara, pada saat mengisi mesin dihidupkan, sehingga udara keluar dari tutup radiator,” kata Muchlis.

Sementara, mobil yang tidak ada nipple-nya saat isi coolant harus lewat bibir radiator sampai penuh.

Cara mengeluarkan udaranya, hidupkan mesin, tutup radiator posisi dilepas, tunggu sampai gelembung udara hilang, barulah tutup radiator.

Perlu dipastikan juga, saat mengganti air radiator pastikan untuk mengisi di tabung reservoir di antara batas maksimal dan minimal.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Alasan kenapa Bus Sugeng Rahayu Selalu Kebut-kebutan

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Jadikan Ramadhan Makin Seru, Segera Persiapkan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Lain Berikut

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Ironis Jalan Layang Tol MBZ Dikorupsi hingga Tak Bisa Dilewati Tronton, Pelakunya Cuma Dihukum 4 Tahun

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Gugat UU Hak Cipta, Ariel dkk Minta Boleh Nyanyikan Lagu Tanpa Izin Pencipta Asal Bayar Royalti

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Travel

Jembatan Gantung Terpanjang Dunia di Bogor yang Kini Disegel

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Usai Diperiksa Kejagung, Ahok: Saya Juga Kaget, Kok Gila Juga

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Mau Puasa dengan Tenang? Pastikan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Ramadhan Lain Sudah Siap

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Dedi Mulyadi Menangis, Hampir Resmikan Eiger Adventure Land yang Kini Disegel

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kapolres Ngada Bayar Rp 3 Juta untuk Berhubungan Intim dengan Anak 6 Tahun di Hotel Kupang

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Polisi Gali Motif Eks Kapolres Ngada Cabuli Anak dan Jual Videonya ke Situs Australia

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Eiger Adventure Land: Ekowisata Jembatan Gantung Terpanjang di Dunia Kini Diminta Dibongkar

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Semen Padang vs Persib Bandung di Liga 1, Prediksi, H2H, dan Klasemen

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Korban Pertamax Campur Air Diganti Rugi Rp 1 Juta, SPBU Minta Videonya Dihapus

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Istri Ungkap Penyebab Wendi Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau