Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Isuzu Pamerkan Bus Sekolah Khusus Difabel, Mulai Digunakan Tahun Ini

Kompas.com - 09/03/2024, 08:42 WIB
Daafa Alhaqqy Muhammad,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Gelaran Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) menyuguhkan banyak kendaraan niaga unik lansiran terbaru.

Pameran B2B dan B2G yang digelar mulai Kamis (7/3/2024) sampai Minggu (10/3/2024) Ini tidak hanya menampilkan kendaraan niaga konvensional, beberapa mode ternyata punya fungsi spesifik untuk mengatasi kendala tertentu.

Salah satu kendaraan niaga unik yang melantai di GIICOMVEC 2024 adalah Bus Sekolah Gratis lansiran Isuzu, khusus penyandang disabilitas (difabel).

Baca juga: Satu Lagi Merek Mobil Asal China Masuk Indonesia

Melihat tampilan luarnya, dimensi bus ini cukup serupa dengan jetbus pada umumnya. Perbedaan utamanya terletak di bagian dalam.

Isuzu mengaku sangat memprioritaskan pelajar dengan kebutuhan khusus atau keterbatasan sebagai penumpang utama. Terbukti dari fasilitas seperti kruk, kursi roda, dan area duduk khusus.

Selain itu, ada pula pintu dan lift hidrolik untuk memudahkan akses bagi pengguna kursi roda, sehingga tidak ada lagi kerepotan untuk keluar-masuk.

Baca juga: Klarifikasi Kemenperin Soal Mobil Rakyat di Bawah Rp 250 Juta

Rodko Purba, Director of Technical Plant and Product Development Isuzu menjelaskan, bus unik ini diciptakan untuk menjawab isu kesulitan transportasi bagi masyarakat difabel.

"Kami mulai dari bis sekolah yang diperuntukkan bagi pelajar. Fungsinya sama seperti bis sekolah, untuk antar jemput. Tapi peruntukkan sudah sangat dispesifikkan," ucapnya saat berbincang dengan Kompas.com di Jakarta, Jumat (8/3/2024).

Dia menambahkan, Pemprov DKI Jakarta telah melakukan kerja sama dengan Isuzu terkait proses pengadaan. Target terdekat, populasi bis sekolah gratis khusus difabel ini akan bertambah di 2024.

"Sejauh ini kita baru menyediakan 5 unit untuk Pemprov DKI. Kami targetkan jumlah unitnya bertambah tahun ini," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kusyanto Pencari Bekicot: Saya Sudah Maafkan, tapi Proses Hukum Seharusnya Berjalan

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Jadikan Ramadhan Makin Seru, Segera Persiapkan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Lain Berikut

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Alasan kenapa Bus Sugeng Rahayu Selalu Kebut-kebutan

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Gugat UU Hak Cipta, Ariel dkk Minta Boleh Nyanyikan Lagu Tanpa Izin Pencipta Asal Bayar Royalti

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Samsung Galaxy A56 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Usai Diperiksa Kejagung, Ahok: Saya Juga Kaget, Kok Gila Juga

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Mau Puasa dengan Tenang? Pastikan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Ramadhan Lain Sudah Siap

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Dedi Mulyadi Menangis, Hampir Resmikan Eiger Adventure Land yang Kini Disegel

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Grab Umumkan THR Ojol untuk Mitra Pengemudi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kapolres Ngada Bayar Rp 3 Juta untuk Berhubungan Intim dengan Anak 6 Tahun di Hotel Kupang

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Eiger Adventure Land: Ekowisata Jembatan Gantung Terpanjang di Dunia Kini Diminta Dibongkar

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Semen Padang vs Persib Bandung di Liga 1, Prediksi, H2H, dan Klasemen

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Korban Pertamax Campur Air Diganti Rugi Rp 1 Juta, SPBU Minta Videonya Dihapus

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Istri Ungkap Penyebab Wendi Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Prabowo: Kita Perlu Uang!
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau