Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Akhir Tahun, Penjualan Mobil Baru Tembus 851.413 unit

Kompas.com - 15/11/2022, 16:21 WIB
Ruly Kurniawan,
Azwar Ferdian

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Penjualan mobil baru di dalam negeri pada periode Januari - Oktober 2022 telah mencapai 851.413 unit secara wholesales. Angka terkait mendekati pencapaian setahun penuh pada 2021 yang berhasil mengukuhkan 887.202 unit.

Capaian itu pula hampir memenuhi target tahunan yang telah dirumuskan Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), yakni 960.000 unit hingga akhir 2022.

Hanya saja bila dilihat secara rinci, penjualan mobil pada bulan ke-10 tahun ini turun 6,7 persen dibanding September 2022 yaitu 99.986 unit menjadi 93.197 unit saja.

Baca juga: Para Pemimpin Negara Delegasi G20 Tak Semua Naik Mobil Listrik Genesis G80

"Selama Januari-Oktober 2022 data penjualan mobil baik nasional maupun dari Astra mengalami peningkatan 21 persen dibandingkn periode sama tahun 2021 ," kata Head of Corporation Communication Astra, Boy Kelana Soebroto dalam keterangannya, Senin (14/11/2022).

"Pasar otomotif nasional meraih penjualan yaitu 851.413 unit sementara penjualan mobil Astra mencapai 468.290 unit. Kami berharap capaian positif penjualan mobil dapat terus berlanjut hingga akhir tahun," ujar dia.

Dari sisi pabrikan, Toyota masih menjadi pemimpin penjualan dengan jumlah 277.710 unit, diikuti Daihatsu sebanyak 157.887 unit.

Pabrikan Jepang lainnya, Mitsubishi mengisi posisi tiga dengan jumlah 111.294 unit dan Honda di peringkat empat sebanyak 106.947 unit.

Baca juga: Toyota Indonesia Memastikan Mulai Produksi Baterai Tahun Ini

Suzuki yang berada di urutan lima berhasil mencatat penjualan 72.258 unit. Sedangkan tepat di bawahnya ada Hyundai dengan penjualan 27.876 unit, diikuti Wuling sebanyak 21.545 unit.

Dengan hasil penjualan sebanyak 851.413 unit hingga Oktober, maka pasar otomotif Indonesia memerlukan setidaknya 100.000 penjualan mobil untuk mencapai target tahun 2022 sebanyak 960.000 unit mobil.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Terkini Lainnya

Strategi Pembagian Waktu Berkendara agar Tetap Bugar Saat Perjalanan Jauh

Strategi Pembagian Waktu Berkendara agar Tetap Bugar Saat Perjalanan Jauh

Tips N Trik
Arus Balik Lebaran 2025: Tarif Tol Surabaya-Jakarta Setelah Diskon

Arus Balik Lebaran 2025: Tarif Tol Surabaya-Jakarta Setelah Diskon

News
Program Mudik Gratis Naik Bus Sepi Penumpang, Ini Komentar Asosiasi

Program Mudik Gratis Naik Bus Sepi Penumpang, Ini Komentar Asosiasi

Niaga
Lalu Lintas Padat, Contraflow Diterapkan di Tol Jagorawi Arah Puncak

Lalu Lintas Padat, Contraflow Diterapkan di Tol Jagorawi Arah Puncak

News
Kenapa Ambulans yang Bawa Wisatawan Hanya Dihukum Putar Balik?

Kenapa Ambulans yang Bawa Wisatawan Hanya Dihukum Putar Balik?

News
Peserta Program Mudik Gratis Kembali ke Jakarta pada 6 April 2025

Peserta Program Mudik Gratis Kembali ke Jakarta pada 6 April 2025

News
Video Viral Ambulans Bawa Wisatawan sebagai Penumpang

Video Viral Ambulans Bawa Wisatawan sebagai Penumpang

News
Isuzu Pamer Truk Bergaya Retro, Dragon Max

Isuzu Pamer Truk Bergaya Retro, Dragon Max

Modifikasi
Tarif Tol Semarang-Jakarta Setelah Diskon 20 Persen

Tarif Tol Semarang-Jakarta Setelah Diskon 20 Persen

News
Catat, Lokasi dan Jadwal Diskon Tarif Tol Saat Arus Balik Lebaran 2025

Catat, Lokasi dan Jadwal Diskon Tarif Tol Saat Arus Balik Lebaran 2025

News
Hari Ini Kawasan Puncak Bogor Berpotensi Macet, Simak Jalur Alternatifnya

Hari Ini Kawasan Puncak Bogor Berpotensi Macet, Simak Jalur Alternatifnya

News
Sambut Arus Balik, Jalur Fungsional Tol Japek II Selatan Dibuka Hari Ini

Sambut Arus Balik, Jalur Fungsional Tol Japek II Selatan Dibuka Hari Ini

News
[POPULER OTOMOTIF] Menahan Mobil di Tanjakan Pakai Rem Tangan Bikin Rem Rusak | Komparasi Harga BBM Pertamina, Shell, BP, dan Vivo | Kebiasaan Pengemudi Bikin Mobil Gagal Menanjak

[POPULER OTOMOTIF] Menahan Mobil di Tanjakan Pakai Rem Tangan Bikin Rem Rusak | Komparasi Harga BBM Pertamina, Shell, BP, dan Vivo | Kebiasaan Pengemudi Bikin Mobil Gagal Menanjak

News
1,9 Juta Lebih Kendaraan Keluar Jabotabek hingga H1 Lebaran 2025

1,9 Juta Lebih Kendaraan Keluar Jabotabek hingga H1 Lebaran 2025

News
Sering Disepelekan, Ini Penyebab Mesin Motor Cepat Panas

Sering Disepelekan, Ini Penyebab Mesin Motor Cepat Panas

Tips N Trik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Jokowi Terabas Hujan Temui Warga, Budi Arie: Masih di Hati Rakyat
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau