Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Harga City Car Bekas per Juni 2022 Mulai Rp 58 Jutaan

Kompas.com - 04/06/2022, 07:12 WIB
Erwin Setiawan,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Mobil kota alias city car menjadi pilihan tepat untuk Anda yang tinggal di perkotaan. Mobil dengan desain mungil nan lincah ini bakal menjadi andalan saat melewati padatnya jalanan perkotaan. 

Banyak masyarakat yang tertarik untuk memiliki city car, sebab harga mobil ini sangat terjangkau selaras dengan ukuran dimensi dan kemampuannya.

Jika Anda berminat memiliki, ada banyak sekali pilihan city car untuk saat ini. Mulai yang baru launching hingga bekas, sampai harga puluhan juta rupiah hingga ratusan juta rupiah.

Baca juga: Menu City Car Juni 2022, Cek Perubahan Harga Sirion, Ignis, dan Brio

Bagi Anda yang tertarik untuk membeli city car bekas, berikut ini daftar harga city car per Juni 2022 dari hasil pantauan Kompas di berberapa bursa daring;

Toyota Agya 2014 – 2020, Rp 89 jutaan – Rp 148 jutaan
Daihatsu Ayla 2013 – 2022, Rp 78 jutaan – Rp 153 jutaan
Daihatsu Sirion 2007 – 2014, Rp 59 jutaan – Rp 99 jutaan
Suzuki Karimun Estilo 2010 – 2012, Rp 49 jutaan – Rp 82 jutaan
Mitsubishi Mirage 2013 – 2016, Rp 95 jutaan – Rp 132 jutaan
Hyundai i10 2009 – 2015, Rp 57 jutaan – Rp 120 jutaan
Nissan March 2011 – 2014, Rp 69 jutaan – Rp 100 jutaan
Suzuki Karimun Wagon 2015 – 2020, Rp 73 jutaan – Rp 99 jutaan
Datsun Go 2015 – 2019, Rp 68 jutaan – Rp 107 jutaan
Suzuki Ignis 2017 – 2020, Rp 106 jutaan – Rp 145 jutaan
Honda Brio 2013 – 2021, Rp 105 jutaan – Rp 205 jutaan
Kia Picanto 2005 – 2014, Rp 58 jutaan – Rp 97 jutaan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com