Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ulik Tampang Agresif dan Buas Audi RS4 Avant

Kompas.com - 06/10/2021, 16:01 WIB
Ruly Kurniawan,
Azwar Ferdian

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Garuda Motor Mataram (GMM) selaku agen pemegang merek Audi di Indonesia membawa suatu hal baru melalui Audi RS4 Avant yang sarat akan performa tinggi sekaligus modern.

Dipasarkan mencapai Rp 2,7 miliar, mobil diklaim menjadi station wagon terbuas sejalan dengan mesin 2.900 cc berkonfigurasi V6 TFSI Twin Turbo yang terbenam di balik kapnya.

Tapi sebelum membahas lebih jauh tentang dapur pacu, kita nikmati dahulu atas sektor eksteriornya yang mengalami perubahan dibandingkan varian biasa atau model terdahulu.

Baca juga: Bertenaga Buas, Ini Aspek yang Spesial dari Audi RS 4 Avant

"Mobil ini menjadi salah satu konsep terbaik yang menjadi ciri khas Audi selama 25 tahun terakhir. Tentu, ada perubahan baik dari desain sampai karakteristiknya," kata Presiden Direktur GMM, Andrew Nasuri.

Lebih jauh, perubahan pertama yang begitu jelas adalah bagian grill singleframe-nya. Kini, jadi lebih lebar dan rata dibanding A4 Avant yang sudah meluncur lebih dahulu, mirip Audi RS56 Avant.

Kemudian pada lampu depannya, bermodel matrix LED dengan bezel yang dibuat gelap sehingga menambah kesan sporty sekaligus kekinian.

Di bagian samping terdapat pelek model palang 5 berukuran 19 inci dengan warna two tone hitam dan silver. Seluruh roda sudah dibekali dengan rem cakram yang disertai ABS dengan logo RS di bagian kalipernya.

Guna mengakomodasi pelek besar tersebut, fender depan dan belakang dibuat lebih lebar 30 mm.

Baca juga: Irit dan Bertenaga, Mesin 1.2L Rocky Bakal Diadopsi Sigra dan Ayla ?

Kurang puas? perseroan memberikan lima pilihan pelek tambahan bagi konsumen yang berukuran 20 inci dan dibalut ban ukuran 275/30.

Di bagian samping, spionnya dibubuhi dengan aksen karbon yang semakin menegaskan kesan sporty serta body kit dan juga lekuk tajam di beberapa bagian bodi.

Ke bagian belakang, tidak banyak perubahan yang terjadi. Nuansa yang hadir di sana masih sama hanya saja, lampunya juga sudah menggunakan LED model matrix seperti lampu depan.

Baca juga: Sandi Butar Butar Dipecat dari Damkar Depok

Adapun untuk pengoperasian bagasi belakang, sudah menggunakan power back door sehingga pengguna cukup menekan tombol untuk membuka atau menutup bagasinya.

Sistem otomatis itu juga diikuti oleh tirai tambahan yang dapat dimanfaatkan untuk menaruh barang bawaan tambahan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Ini Daftar Mobil Hybrid Terlaris di Indonesia Februari 2025

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Nunggu Beduk Magrib Lebih Berwarna, DANA Hadirkan NGABUBURICH dengan Hadiah hingga Rp 850 Juta

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Bola

Maarten Paes Ucapkan Salam Perpisahan untuk Timnas Indonesia, Staf Kluivert Beri Pujian

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Jurnalis Juwita Diduga Dibunuh Kekasihnya, Oknum TNI AL, Jelang Pernikahan

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Deretan Artis Klarifikasi Usai Namanya Masuk Daftar Boikot

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Indonesia Vs Bahrain Tayang di TV Mana? Berikut Jadwal dan Link Live Streaming-nya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Agar Khusyuk Ibadah dan Anti-Boros, Siapkan Jadwal Imsakiyah dan Bijak Rencanakan Keuangan

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Indonesia vs Bahrain di RCTI Malam Ini, Kickoff Pukul 20.45 WIB

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Penukaran Uang Baru Dibuka Lagi Hari Ini Pukul 9.00 WIB, Klik Pintar.bi.go.id

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Solidaritas Pemain Bajaj Bajuri Kuat, Rieke Diah Pitaloka Pastikan Anak Fanny Fadillah Tetap Sekolah

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Bola

Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Usai Timnas Indonesia Libas Bahrain

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Pemprov Jateng Hapus Tunggakan Pajak Kendaraan, Berlaku Mulai 8 April 2025

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Ketika Willie Salim Minta Maaf Usai Buat Konten Rendang 200 Kg Hilang Saat Masak Besar di Palembang

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Steven Wongso Mualaf, Ini Cara Ikrar Syahadat Cepat di KUA

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
[FULL] Kapolri soal Pantauan Arus Mudik Lebaran 2025: Fatalitas dan Keamanan Lebih Baik dari Tahun
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau