Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Imbas Corona, Polisi Berikan Toleransi Masa Perpanjangan SIM

Kompas.com - 23/03/2020, 14:41 WIB
Stanly Ravel,
Azwar Ferdian

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kondisi Jakarta yang sudah dalam level tanggap darurat terhadap pandemi corona (Covid-19) membuat pemerintah memperpanjang masa bekerja dari rumah atau work from home (WFH) hingga 5 April 2020.

Beragam kebijakan terkait masa WFH ini juga sudah disikapi oleh pihak kepolisian. Salah satunya dengan memberikan masa dispensasi terhadap warga DKI Jakarta, yang ingin melakukan perpanjangan Surat Izin Mengemudi (SIM).

Kasie SIM Subdit Regident Ditlantas Polda Metro Jaya Kompol Lalu Hedwin Hanggara mengatakan, walau sampai saat ini Satpas SIM di Daan Mogot masih beroperasi normal, namun sudah ada arahan memberikan toleransi bagi pemohon perpanjangan SIM di masa pandemi corona.

Baca juga: Cegah Corona, Razia Kendaraan dan Pelayanan SIM Distop Sementara

"Bagi masyarakat yang masa berlaku SIM habis pada tanggal 17 hingga 30 Maret 2020, diberikan dispensasi untuk melakukan proses perpanjangan SIM setelah tanggal 30 Maret nanti," kata Hedwin kepada Kompas.com, Senin (23/3/2020).

Tak hanya itu, bagi masyarakat yang sedang dalam status Orang Dalam Pemantauan (ODP) dan Pasien Dalam Pemantauan (PDP) virus corona, namun masa berlaku SIM telah habis di Maret ini juga ada toleransi khusus.

"Bagi suspect, ODP dan PDD Covid-19 yang masa SIM habis pada saat masa karantina, maka dapat melakukan proses perpanjangan SIM setelah dinyatakan sehat," ujar Hedwin.

Baca juga: Pembebasan Sementara Ganjil Genap Diperpanjang Hingga 5 April

 

 

Namun demikian, masyarakat yang ODP dan PDP tetap harus menyertakan surat keterangan dari rumah sakit yang menyatakan mereka sudah sehat.

Untuk saat ini sendiri, Satpas SIM Daan Mogot masih berjalan normal, namun dengan tetap mengikuti protokol yang telah ditetapkan.

Mulai dari pemeriksaan suhu badan, penggunaan masker, menerapkan social distancing, mempersipkan hand sanitizer, dan lainnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Komentar
mungkin kepolisian bisa mempertimbangkan untuk memberikan keringanan perpanjangan sim bagi yg masa berlakunya habis dari tgl 2 maret 2020 dimana presiden jokowi mengumumkan kasus covid19 pertama di indonesia atau tgl 15 maret dimana sebagian besar masyarakat mulai diminta untuk tetap dirumah.
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Dikritik karena Jadi Dirut PFN, Ifan Seventeen: Netizen Kan Tahunya Aku Nyanyi Saja

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Jadikan Ramadhan Makin Seru, Segera Persiapkan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Lain Berikut

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Polisi Gali Motif Eks Kapolres Ngada Cabuli Anak dan Jual Videonya ke Situs Australia

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Gugat UU Hak Cipta, Ariel dkk Minta Boleh Nyanyikan Lagu Tanpa Izin Pencipta Asal Bayar Royalti

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Grab Umumkan THR Ojol untuk Mitra Pengemudi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Usai Diperiksa Kejagung, Ahok: Saya Juga Kaget, Kok Gila Juga

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Mau Puasa dengan Tenang? Pastikan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Ramadhan Lain Sudah Siap

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kapolres Ngada Bayar Rp 3 Juta untuk Berhubungan Intim dengan Anak 6 Tahun di Hotel Kupang

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Samsung Galaxy A56 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Semen Padang vs Persib Bandung di Liga 1, Prediksi, H2H, dan Klasemen

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Korban Pertamax Campur Air Diganti Rugi Rp 1 Juta, SPBU Minta Videonya Dihapus

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Istri Ungkap Penyebab Wendi Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Dedi Mulyadi Cari Kades yang Marah soal Pembongkaran Bangunan Liar di Bekasi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Kasus Bank BJB

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Indonesia Siap Buka Pengiriman Migran ke Saudi, Ada Kesempatan Umrah!
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau