Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER OTOMOTIF] Pilihan Mobil Matik Baru di Bawah Rp 250 Juta Bulan Ini | Toyota Land Cruiser Tampil Kekar Pakai Bodi Baja di SEMA Show 2024

Kompas.com - 10/11/2024, 06:38 WIB
Janlika Putri Indah Sari,
Azwar Ferdian

Tim Redaksi

Vice President Aion Indonesia, Major Qin menyebut bahwa Aion telah mengekspor produk-produknya ke lebih dari 20 negara di seluruh dunia. Saat ini, Indonesia menjadi salah satu negara kunci dalam rencana ekspansi Aion.

Baca juga: Aion Bakal Jadikan Indonesia Basis Produksi, Siap Ekspor

4. Nissan dalam Kondisi Darurat, Mau PHK 9.000 Karyawan dan Jual Saham

Menjelang akhir tahun 2024, Nissan mengumumkan sedang mengalami kondisi darurat. Kondisi ini memaksa Nissan untuk melakukan perampingan hingga menjual sahamnya.

Dikutip dari Carscoops.com, Sabtu (9/11/2024), CEO Nissan Makoto Uchida mengumumkan serangkaian perubahan besar-besaran pada perusahaan yang bertujuan untuk mengarahkan Nissan melalui masa-masa sulit.

Baca juga: Nissan dalam Kondisi Darurat, Mau PHK 9.000 Karyawan dan Jual Saham

5. Peluncuran Mobil Listrik Mazda Semakin Dekat

Ilustrasi pengecasan baterai mobil listrik Mazda MX-30Dieter Daniels/newmobility.news Ilustrasi pengecasan baterai mobil listrik Mazda MX-30

Mazda tampaknya tidak akan lama lagi meluncurkan kendaraan listrik murni atau electric vehicle (EV) di Indonesia.

Berdasarkan unggahan akun Tiktok Mazda Indonesia, Jumat (8/11/2024), memperlihatkan detail interior mobil listrik Mazda yang cukup mewah dengan sentuhan unik berwarna coklat.

Pada tayangan tersebut juga memperlihatkan bagian eksterior mobil berwarna merah dengan tulisan Mazda pada list jendela, serta emblem EV berwarna biru.

Baca juga: Peluncuran Mobil Listrik Mazda Semakin Dekat

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau