Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lebih Dekat dengan Motor Listrik Honda Termurah, ICON e: [Video]

Kompas.com - 15/10/2024, 09:31 WIB
Stanly Ravel

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Menambah jajaran produk elektrifikasi, PT Astra Honda Motor (AHM) resmi meluncurkan dua sepeda motor listrik terbaru, ICON e: dan CUV e: di Tanah Air.

Menariknya, ICON e: menjadi motor listrik termurah AHM saat ini. Pasalnya, dengan range Harga jual Rp 28 juta sampai Rp 32 juta on the road (OTR) Jakarta, banderolnya lebih bersahabat dibanding EM1 e: atau EM1 e: Plus.

Bicara spesifikasi, dengan desain bodi yang ramping, ICON e: rasanya memiliki kemampuan yang sesuai untuk digunakan di perkotaan.

Baca juga: OMR Motor Listrik Pertama Jadi Ajang Pembuktian United E-Motor

Dengan motor listrik yang memiliki tenaga 1,8 kW, motor ini juga diklaim punya kecepatan yang lebih baik dari EM1, yakni 55 kpj.

Fleksibilitas yang ditawarkan tak hanya dari desain dan kecepatan saja, tapi juga dari daya baterai yang bisa menjelajah sejauh 53 Km dalam satu kali pengisian penuh, serta proses pengisian daya yang menggunakan sistem direct charge, alias langsung ke motor.

Baca juga: Cek Pilihan Mobil Matik Baru di Bawah Rp 250 Juta Bulan Ini

Honda ICON e:               Bayu muharram Honda ICON e:

Lantas apa saja fitur yang ditawarkan, bagi yang penasaran bisa langsung simak video impresi perdananya via @otomotifkompascom.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau