Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Estimasi Biaya Perjalanan Jakarta - Bali Naik Nissan Grand Livina Lawas

Kompas.com - 22/12/2023, 14:12 WIB
Erwin Setiawan,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

Jika pelancong memanfaatkan diskon mulai GT Cikopo - GT Kalikangkung sebesar 10 persen dari persen dari Rp 468.500 yakni Rp 46.800 maka total tarif tol Jakarta-Bali berubah menjadi Rp 897.650.

Menghitung tarif feri

Pelancong dari Jakarta yang menggunakan mobil pribadi bisa melakukan pemesanan tiket secara online melalui aplikasi Ferizy agar perjalanan lebih tersusun sesuai rencana.

Tarif penyeberangan menggunakan feri ini melalui pelabuhan Ketapang-Gilimanuk dengan perhitungan per jenis kendaraan. Untuk Grand Livina termasuk golongan IVA dengan tarif penyeberangan Rp 213.400 pada 24 Desember 2023. Tarif tersebut termasuk penumpang dan bagasi.

Baca juga: Ada Diskon Tarif Tol Kanci-Pejagan 10 Persen, Catat Tanggalnya

Bila ditotal semuanya, maka untuk perjalanan liburan dari Jakarta-Bali (Pelabuhan Gilimanuk) dibutuhkan biaya sekitar Rp 1.652.600 hingga Rp 1.699.500.

Perhitungan ini sifatnya estimasi, belum termasuk biaya tambahan konsumsi, akomodasi, jarak dari rumah ke tol, jarak pelabuhan ke seluruh penjuru Pulau Bali dan pengeluaran penunjang lain untuk liburan.

Sebagai gambaran, begitulah perkiraan biaya transportasi bila mau liburan dari Jakarta ke Bali pakai mobil pribadi, dalam hal ini Grand Livina lawas.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com