Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[VIDEO] Yamaha Fazzio, Praktis Dipakai Berkendara Harian

Kompas.com - 25/03/2022, 07:42 WIB
Adityo Wisnu Prabowo,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Yamaha Fazzio Hybrid Connected meluncur di Jakarta, awal 2022. Skutik baru ini menggebrak pasar skuter otomatik kelas pemula dengan status hibrida.

Bicara desain, Fazzio memiliki tampilan yang simpel dan modern. Konsep dasarnya ialah retro modern. Yamaha menyebut tampilannya mewakili kebutuhan anak muda mengekspresikan diri. Fazzio sendiri masuk dalam keluarga baru Yamaha yaitu Classy Yamaha.

Baca juga: Biaya Perawatan Yamaha Fazzio Tahun Pertama

Yamaha Fazzio juga dilengkapi fitur yang kekinian, seperti Yamaha Motorcycle Connect yang dapat terkoneksi ke ponsel lewat aplikasi Y-Connect dan Start Stop System yang akan mematikan mesin otomatis ketika berhenti atau idle lebih dari 3-5 detik dan langsung nyala saat gas diputar.

Belum lagi fitur hybrid yang bersumber dari daya baterai (aki) berfungsi untuk membantu tarikan mesin.

Nah, penasaran dengan impresi berkendara Yamaha Fazzio, yuk tonton videonya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com