Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

[VIDEO] Melihat dari Dekat Tesla Cybertruck Buatan Indonesia

JAKARTA, KOMPAS.com - Ajang IIMS Hybrid 2021 sukses menarik perhatian masyarakat terhadap tren otomotif di Indonesia.

Pameran yang berlangsung hingga 25 April 2021 ini membawa beberapa model terbaru serta yang akan datang.

Salah satunya Prestige Image Motorcars yang menampilkan satu unit Tesla Cybertruck, model yang bahkan belum resmi dijual di Amerika Serikat.

Namun ini merupakan model dummy dari mobil listrik besutan Elon Musk tersebut.

Desain Cybertruck yang nyeleneh tersebut dibuat dengan mudah oleh Prestige, sesuatu yang sebenarnya tidak memerlukan keahlian khusus untuk mendesain truk listrik tersebut.

Kehadiran model dummy ini menjadi penanda dibukanya keran pemesanan mobil listrik yang diperkirakan akan hadir di 2022 tersebut.

Seperti apa Cybertruck buatan Indonesia ini? Simak video berikut

https://otomotif.kompas.com/read/2021/04/25/034100915/-video-melihat-dari-dekat-tesla-cybertruck-buatan-indonesia

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke