Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Live MotoGP: Andrea Dovizioso Kecelakaan

Le Mans, KOMPAS.com – Seri kelima MotoGP 2018 di GP Perancis resmi berlangsung, Minggu (20/5/2018).

Balapan baru berjalan lima lap, pebalap tim pabrikan Ducati Andrea Dovizioso harus tersungkur di di tikungan kedua.

Padahal pebalap asal Italia tersebut sedang berada di posisi terdepan, yang baru saja direbut dari rekan satu timnya Lorenzo yang memimpin sejak awal balap. Setelah terperosok, dirinya tak mampu lagi mengembalikan motornya.

Saat ini Dovizioso hanya memiliki bekal 46 poin setelah lima seri berjalan di musim MotoGP 2018. Sebagai penantang kuat gelar juara dunia, apakah Dovizioso mampu mengejar ketertinggalan nantinya, menarik disakisikan.

Sebelumnya pebalap yang sudah terjatuh adalah Andrea Iannone dari Suzuki dan Alvaro Bautista dari Angel Nieto Team.

https://otomotif.kompas.com/read/2018/05/20/192359915/live-motogp-andrea-dovizioso-kecelakaan

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke