Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Jasamarga

Pabrik MV Agusta Lumpuh Kebanjiran

Kompas.com - 21/11/2014, 12:30 WIB
Donny Apriliananda

Penulis

Varese, KompasOtomotif – Pabrik sepeda motor merek MV Agusta di Varese, Italia, terendam banjir setinggi hampir 1 meter. Hal ini karena intensitas hujan yang mengguyur Italia Utara semakin tinggi, menyebabkan level ketinggian air Danau Varese yang berada tepat di pinggir pabrik tak lagi bisa tertampung.

Akibat pabrik yang terendam, sekitar 100 karyawan untuk sementara ini harus menganggur di rumah sambil menunggu situasi kembali kondusif. Aktivitas pun terhenti, paling parah menimpa bagian Research & Development, racing, dan fasilitas tes. Hingga berita ini diturunkan, air masih menggenang meski sudah mulai surut.

Belum jelas hingga saat ini, kerusakan dan berapa kerugian yang diderita perusahaan. Analis menyebut kerugian akan cukup besar, mengingat proses produksi masih berhenti dan mengganggu proses pengiriman, serta berbagai komponen dipastikan terendam air.

Situasi ini menjadi cukup sulit untuk Mercedes-AMG yang baru saja membeli 25 persen saham perusahaan. Diprediksi, produsen dari Jerman itu akan mendorong perusahaan untuk membangun proteksi terhadap banjir sebelum melanjutkan fokus pada bisnis.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Terkini Lainnya

Peningkatan Penumpang di Terminal Kampung Rambutan Usai Lebaran

Peningkatan Penumpang di Terminal Kampung Rambutan Usai Lebaran

Niaga
Arus Balik, Titik Transaksi di 2 Gerbang Tol Utama Trans-Jawa Ditambah

Arus Balik, Titik Transaksi di 2 Gerbang Tol Utama Trans-Jawa Ditambah

News
Diskon Tarif Tol Berlaku Hari Ini, dari GT Kalikangkung ke GT Cikampek Utama

Diskon Tarif Tol Berlaku Hari Ini, dari GT Kalikangkung ke GT Cikampek Utama

News
Enggak Perlu Panik, Begini Cara Top Up Saldo E-toll dari Ponsel

Enggak Perlu Panik, Begini Cara Top Up Saldo E-toll dari Ponsel

Tips N Trik
Jorge Martin: Proses Penyembuhan Cedera Menuju MotoGP Qatar

Jorge Martin: Proses Penyembuhan Cedera Menuju MotoGP Qatar

Sport
Kenaikan Klaim Asuransi Mobil Pasca-Lebaran: Apa yang Terjadi?

Kenaikan Klaim Asuransi Mobil Pasca-Lebaran: Apa yang Terjadi?

News
6 Jalan Tol yang Dibuka Gratis untuk Arus Balik Lebaran

6 Jalan Tol yang Dibuka Gratis untuk Arus Balik Lebaran

News
Cegah Terjadinya Pecah Ban, Perhatikan Speed dan Load Index

Cegah Terjadinya Pecah Ban, Perhatikan Speed dan Load Index

Tips N Trik
Berlaku Hari Ini, Catat Waktu Ganjil Genap Arus Balik Lebaran 2025

Berlaku Hari Ini, Catat Waktu Ganjil Genap Arus Balik Lebaran 2025

News
Hemat, Diskon Tarif Tol Arus Balik Trans-Jawa Berlaku Hari Ini

Hemat, Diskon Tarif Tol Arus Balik Trans-Jawa Berlaku Hari Ini

Feature
One Way Arus Balik Lebaran 2025 Berlaku Hari Ini, Catat Jadwalnya!

One Way Arus Balik Lebaran 2025 Berlaku Hari Ini, Catat Jadwalnya!

News
[POPULER OTOMOTIF] Jalur Fungsional Tol Japek II Selatan Dibuka Hari Ini | BYD Nyaris Jual 1 Juta Unit Mobil pada Kuartal 1 2025 | Program Mudik Gratis Naik Bus Sepi Penumpang

[POPULER OTOMOTIF] Jalur Fungsional Tol Japek II Selatan Dibuka Hari Ini | BYD Nyaris Jual 1 Juta Unit Mobil pada Kuartal 1 2025 | Program Mudik Gratis Naik Bus Sepi Penumpang

Feature
Konsisten Podium, Alex Marquez Pimpin Klasemen MotoGP 2025

Konsisten Podium, Alex Marquez Pimpin Klasemen MotoGP 2025

Sport
Update Harga Oli Mesin Skutik April 2025, Federal dan Shell Naik

Update Harga Oli Mesin Skutik April 2025, Federal dan Shell Naik

Feature
Mudik Dengan Kapasitas Kabin Penuh, Jangan Lupa Cek Tekanan Udara Ban

Mudik Dengan Kapasitas Kabin Penuh, Jangan Lupa Cek Tekanan Udara Ban

Tips N Trik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau