Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pikap Baru dari India, Mahindra Scorpio [VIDEO]

Kompas.com - 18/10/2019, 11:04 WIB
Setyo Adi Nugroho,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Merek asal India, Mahindra kembali menggarap pasar otomotif Indonesia. Bekerja sama dengan RMA, Mahindra menyasar pasar yang menjadi garapan merek India kebanyakan, kendaraan niaga ringan.

Mahindra menawarkan Scorpio, pikap kabin tunggal dan ganda. Berbekal mesin diesel 2.2L, Scorpio diharapkan dapat memenuhi kebutuhan konsumen di areal pertambangan, perkebunan dan kegiatan yang membutuhkan kendaraan berpengerak 4x4.

Baca juga: Simak Spesifikasi dan Fitur Mahindra Scorpio Pikup

Baca juga: Mahindra Scorpio Pikup Mulai Dijual Awal November

Fitur mobil ini pun terbilang lengkap. Dari keamanan sudah ada ABS serta airbag di bagian depan. Penjualan akan dimulai November mendatang dengan kawasan pulau Jawa, Sumatera dan Kalimantan yang lebih dulu digarap.

Seperti apa detil Mahindra Scorpio ini? Simak video berikut

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
[FULL] Kapolri soal Pantauan Arus Mudik Lebaran 2025: Fatalitas dan Keamanan Lebih Baik dari Tahun
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau