Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga LMPV Bekas Jelang Lebaran, Xenia mulai Rp 55 Juta

Kompas.com - 10/03/2025, 10:12 WIB
Erwin Setiawan,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

 

KLATEN, KOMPAS.com - Low multi purpose vehicle (LMPV) bekas bisa menjadi alternatif konsumen untuk membeli mobil jelang mudik Lebaran 2025. 

Mobil ini menawarkan desain kabin lega, muat hingga 7 penumpang. Umumnya LMPV dibekali mesin berkapasitas sedang, guna mencapai tenaga optimal, serta efisiensi konsumsi BBM. 

Sehingga, tenaganya cukup baik, tapi tak boros untuk operasional, seperti perjalanan jauh, termasuk mudik.

 Baca juga: Cek Bagian Ini Sebelum Beli Mobil Bekas untuk Mudik Lebaran


Berdasarkan pantauan Kompas.com, Senin (10/3/2025) di berbagai bursa mobil bekas daring, berikut ini daftar harga LMPV bekas;

  • Daihatsu Xenia 2005-2022, Rp 55 juta - Rp 245 juta
  • Toyota Avanza 2005-2024, Rp 71 juta - Rp 295 juta
  • Wuling Confero 2020-2023, Rp 114 juta - Rp 124 juta
  • Nissan Grand Livina 2008-2023, Rp 77 juta - Rp 250 juta
  • Honda Mobilio 2014-2024, Rp 124 juta - Rp 235 juta
  • Suzuki Ertiga 2014-2024, Rp 96 juta - Rp 270 juta
  • Mitsubishi Xpander 2018-2024, Rp 173 juta - Rp 330 juta
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Lewat Surat, Hasto Sindir Hakim Praperadilannya yang Jadi Tersangka Kasus Suap
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau