Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Harga Mobil Listrik September 2024

Kompas.com - 12/09/2024, 07:12 WIB
Donny Dwisatryo Priyantoro,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Mobil listrik terus bertambah pilihannya dan sekarang jumlahnya sudah mencapai belasan merek. Ada yang dari pabrikan Eropa, Jepang, Korea Selatan, dan China.

Beberapa perusahaan yang sudah memasarkan mobil listrik di Indonesia, seperti BMW, BYD, Chery, Citroen, DFSK, Esemka, Ford, GAC Aion, Hyundai, Kia, Lexus, Maxus, Mercedes-Benz, Morris Garages (MG), Mini, Neta, Nissan, Peugeot, Porsche, Renault, Seres, Tesla, Tesla, Toyota, Volvo, VinFast, Volkswagen (VW), dan Wuling.

Baca juga: Hitung Besaran Pajak Mobil Listrik, Per Tahun Tidak Sampai Rp 500.000

Beberapa waktu lalu, pada pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024, sebanyak 12 merek sudah meluncurkan model baru dan varian baru, mulai dari BMW, BYD, GAC Aion, Hyundai, Kia, Lexus, Mini, Morris Garage (MG), Neta, VinFast, VW, hingga Wuling.

Beyond, Komunitas Mobil Listrik BYDBYD Beyond, Komunitas Mobil Listrik BYD

Model baru yang meluncur tercatat ada sepuluh model, yakni BYD M6, Aion ES, Aion Hyptec HT, Hyundai Kona, MG Cyberster, Mini Countryman SE All4, Neta X, VinFast VF5, VinFast VF e34, dan VW ID. Buzz.

Lalu, untuk varian baru, ada delapan model, yakni BMW i5 M60, BYD Dolphin Dynamic, BYD Atto 3 Advanced, Hyundai Ioniq 5 N, Kia EV9 Earth, Lexus UX 300e, dan Wuling Binguo EV Special Edition.

Baca juga: Harga Mobil Listrik Bekas September 2024, Air EV mulai Rp 140 Juta

Selain itu, ada juga beberapa model yang sudah diperkenalkan. Tapi, belum dipasarkan alias belum ada harga resminya, seperti Chery iCar 03, MG M9, MG 4 EV Xpower, MG R7, Hyptec HT dengan pintu model gullwing, dan Seres 9.

GAC Aion Y Plus Foto: GAC Aion GAC Aion Y Plus

Berikut daftar harga mobil listrik di Indonesia per September 2024 dirangkum dari berbagai sumber:
BMW
i4 eDrive35 : Rp 1,835 miliar
i4 eDrive40 : Rp 2,108 miliar
i5 eDrive40 : Rp 2,205 miliar
i5 M60 : Rp 2,777 miliar (off the road)
iX1 eDrive20 : Rp 1,337 miliar
iX xDrive40 : Rp 2,483 miliar
iX xDrive50 : Rp 2,665 miliar
i7 xDrive60 Gran Lusso : Rp 3,33 miliar
i7 xDrive60 Gran Lusso (Two-tone exterior color) : Rp 3,49 miliar

BYD
Dolphin Dynamics : Rp 365 juta
Dolphin : Rp 425 juta
Atto 3 Advanced : Rp 465 juta
Atto 3 : Rp 515 juta
M6 Standard : Rp 379 juta
M6 Superior 7-seater : Rp 419 juta
M6 Superior Captain Seat : Rp 429 juta
Seal Premium : Rp 679 juta
Seal Performance (AWD) : Rp 719 juta

Chery
Omoda E5 : Rp 488,8 juta

Citroen
E-C3 : Rp 377 juta

DFSK
Gelora Electric E-BV : Rp 350 juta
Gelora Electric E-MB : Rp 399 juta

Esemka
Bima EV Cargo : Rp 530 juta
Bima EV Passenger : Rp 540 juta

Ford
Mustang Mach-E : Rp 2,5 miliar (off the road)

GAC Aion
Aion ES : Rp 386 juta
Aion Hyptec HT : Rp 685 juta

Hyundai
Ioniq 5 Batik : Rp 986,5 juta
Ioniq 5 Bluelink Prime Standard Range : Rp 782 juta
Ioniq 5 Bluelink Signature Standard Range : Rp 823 juta
Ioniq 5 Bluelink Prime Long Range : Rp 845 juta
Ioniq 5 Bluelink Signature Long Range : Rp 895 juta
Ioniq 5 N : Rp 1,3 miliar
Ioniq 6 Signature : Rp 1,22 miliar
Kona Style Standard Range : Rp 499 juta
Kona Prime Standard Range : Rp 515 juta
Kona Prime Long Range : Rp 560 juta
Kona Signature Standard Range : Rp 575 juta
Kona Signature Long Range : Rp 590 juta

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau