JAKARTA, KOMPAS.com – Yamaha Fazzio Hybrid-Connected sukses mencuri perhatian masyarakat. Saalahnsatu indikatornya, inden pesanan motor hibrida ini yang mencapai dua bulan.
Yamaha Fazzio Hybrid-Connected hadir dalam dua varian yaitu Neo dan Lux yang dibanderol dengan harga Rp 21,89 juta. Harga tersebut berdasarkan situs resmi Yamaha.
Baca juga: Diskon Motor Sport 250cc di Diler Resmi per Mei 2022
Bagi yang berminat membeli skutik bergaya retro modern secara kredit, pasti ingin mengetahui berapa kira-kira cicilan dan besaran DP Yamaha Fazzio.
“Kalau berminat beli dengan cara kredit gambaran simulasi DP dan angsuran cicilan Yamaha Fazzio baik varian Neo maupun Lux bisa dilihat di situs resmi Yamaha Motor. Di website tersebut pembeli tinggal mencantumkan berapa kira-kira budget yang sudah dipersiapkan,” kata pramuniaga dealer Resmi Yamaha Era Motor Pasar Minggu.
Berikut contoh skema cicilan Yamaha Fazzio Hybrid-Connected :
Baca juga: Cek Diskon Skutik 110-125 cc Bulan Ini, Ada yang Tembus Rp 1,3 Juta
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.