Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga Honda Brio RS di Palembang Setelah PPnBM Jadi 50 Persen

Kompas.com - 10/06/2021, 16:12 WIB
Arif Nugrahadi,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

PALEMBANG, KOMPAS.com - Tahap kedua masa insentif Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) berlansung mulai bulan Juni ini.

Pada tahap kedua ini diskon yang berlaku untuk mobil baru berkurang menjadi 50 persen dari yang semula 100 persen pada tahap pertama.

Baca juga: Tanggapan PO Bus Soal Pengamen dan Pedagang Asongan Masuk ke Kabin

Selanjutnya untuk tahap ketiga akan berlaku untuk bulan September hingga Desember 2021 dengan ketentuan besaran pajak sebesar 25 persen.

Ada enam produk Honda yang masuk ke dalam daftar penerima insentif PPnBM, antara lain Brio RS, BR-V, HR-V, Mobilio, dan Honda City Hatchback.

Enam mobil tersebut mengalami kenaikan harga untuk bulan Juni dikarenakan insentif pajak yang juga menurun. Kenaikan harga setiap produk juga bervariasi.

Baca juga: Tim VR46 Tutup Pintu untuk Pebalap di Luar Riders Academy

Beberapa diler Honda diseluruh Indonesia sudah mengumumkan harga baru untuk PPnBM tahap kedua. Salah satunya yakni diler Honda di Pelembang, Sumatera Selatan.

Berdasarkan data yang diperoleh redaksi, harga Honda Brio RS berkisar antara Rp 195 jutaan hingga Rp 215 jutaan. Harga tersebut merupakan harga PPnBM 50 persen yang berlaku mulai Juni 2021.

Berikut adalah daftar selengkapnya untuk Honda Brio RS di Palembang, Sumatera Selatan:

Brio RS M/T Rp 195,3 juta
Brio RS CVT Rp 209,7 juta
Brio RS MT Urbanite Rp 201,3 juta
Brio RS CVT Urbanite Rp 215,7 juta

Baca juga: Mobil Sport Mungil Honda Nongkrong di Dreams Cafe Senayan

Sedangkan untuk harga Brio Satya sebagai berikut:

Honda Brio Satya S 1.2 MT Rp 163,4
Honda Brio Satya E 1.2 MT Rp 171,9
Honda Brio Satya E 1.2 CVT Rp 186,9

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau