Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Toyota Resmikan Eco Gallery di Puluhan SMA Indonesia

Kompas.com - 28/08/2014, 13:54 WIB
Agung Kurniawan

Penulis

Jakarta, KompasOtomotif - PT Toyota Astra Motor (TAM) menyelesaikan rangkaian program Eco Youth 2014 dengan meresmikan "Toyota Eco Gallery" di SMAN 34, Pondok Labu, Jakarta Selatan, (28/8/2014).

Toyota Eco Gallery merupakan fasilitas pembelajaran yang ditunjang teknologi informasi dalam satu tempat terintegrasi di sekolah, serta didukung fasilitas laboratorium mini, fasilitas multimedia dan, pojok pamer "reduce, reuse, recycle," serta fasilitas perpustakaan dan ruang baca.
 
Pada dasarnya, Toyota Eco Gallery adalah fasilitas percontohan dari program Toyota Eco Youth. Program ini merupakan bentuk apresiasi atas partisipasi aktif dan keikutsertaan sekolah dalam program Toyota Eco Youth sejak 2005. "Ini merupakan komitmen kami dalam menggulirkan program Eco Youth, sejak 2005 sampai sekarang total biaya yang sudah dikeluarkan perusahaan mencapai Rp 32 miliar," beber Suparno Djasmin, Wakil Presiden Direktur TAM di Pondok Labu, Jakarta Selatan.

Sejak pertama kali dilaksanakan pada 2005 silam, TEY sudah melibatkan lebih dari 600 sekolah dan 753 proyek dari berbagai SMA dan sederajat, yang tersebar di seluruh wilayah di Nusantara.
 
Dua Tahap
Tahap pertama yang bergulir 2011—2012, telah diresmikan delapan sekolah dengan fasilitas Toyota Eco Gallery. Dua Eco Gallery dibangun di SMA Semen Gresik dan SMAN 6 Yogyakarta, 2011. Sisanya, enam sekolah lain menyusul setahun kemudian (2012), yaitu SMAN 7 Manado, SMAN 10 Malang, SMKN 1 Banjarmasin, SMKN 3 Madiun, SMAN 8 Pekanbaru, dan SMKN 2 Palembang.
 
Tahap kedua dilanjutkan pada 2014, dengan diresmikan fasilitas serupa di 14 sekolah, yaitu SMAN 2 Medan, SMA Krida Nusantara Bandung, SMKN 2 Semarang, SMKN 5 Surabaya, SMAN 21 Makassar, SMAN 5 Denpasar, SMAN 34 Jakarta, SMAN 9 Bandarlampung, SMKN 27 Jakarta, SMKN 2 Palembang, SMKN 6 Palembang, SMKN 1 Pungging-Mojokerto, SMAN 6 Banjarmasin, dan SMKN 3 Pontianak.

Kali ini, SMAN 34 Jakarta, sengaja dipilih sebagai lokasi peresmian ke-14 Toyota Eco Gallery (tahap kedua), dengan mengundang seluruh perwakilan sekolah lain, Sekaligus menjadi peresmian simbolis. Peresmian dilakukan oleh Suparno Djasmin dan Balthasar Kambuaya, Menteri Lingkungan Hidup Republik Indonesia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Mencopot Wakil Presiden Gibran Rakabuming

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Dukung Sepak Bola Perempuan ASEAN, MSIG Jadi Title Partner Pertama Piala AFF Wanita

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Tidak Perlu ke Samsat, Perpanjang STNK Atas Nama Orang Lain Bisa Online

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Dicibir gara-gara Masih Sempat Dandan di Pemakaman Titiek Puspa, Inul Daratista: Kalau Bisa Pakai Bulu Mata

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Hasan Nasbi Mundur, Ini Perjalanannya dari Tim Jokowi ke Prabowo

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Money

BI Cabut 4 Pecahan Uang Kertas Rupiah, Tukar Sebelum 30 April 2025

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Agar Khusyuk Ibadah dan Anti-Boros, Siapkan Jadwal Imsakiyah dan Bijak Rencanakan Keuangan

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Anggotanya Foto dengan Hercules, Danjen Kopassus Minta Maaf

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Ada Usulan Wapres Dicopot, Ketua MPR: Gibran Wakil Presiden yang Sah!

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Dokumen Rusia Ungkap Pengkhianatan, Kader PDI-P Waspada di Bawah Komando Megawati

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Tersinggung Postingan Piyu soal Royalti, Fadly Padi: Saya Punya Harga Diri, Brother

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Terungkap, Yayasan Milik Mantan Wagub Jabar Raup Dana Hibah Rp 45 Miliar

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Disebut "Gubernur Konten", Dedi Mulyadi: Viral Terus, Belanja Iklan dari Rp 50 M Jadi Rp 3 M Saja

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Komentari Gugatan Ariel Dkk, Saldi Isra: Jangan Nyanyi Aja yang Jelas, Permohonan ke MK Juga Harus Jelas

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Jokowi Lapor ke Polda Metro Jaya Diduga soal Tuduhan Ijazah Palsu
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau