Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Simak Rekayasa Lalu Lintas di Kawasan Ancol Saat Malam Tahun Baru

JAKARTA, KOMPAS.com - Salah satu titik keramaian saat malam tahun baru adalah kawasan wisata Ancol, Jakarta Utara. Untuk itu, pihak kepolisian bakal melakukan rekayasa lalu lintas untuk mengurangi volume kendaraan, pada Minggu (31/12/2023).

Adapun informasi terkait pengalihan arus lalu lintas ini diumumkan melalui akun Instagram @ntmc_polri.

Berikut detail pengalihan arus lalu lintas di objek wisata ancol:

Acara tersebut akan menampilkan pesta kembang di Pantai Lagoon sebagai penutup tahun 2023. Pesta kembang api juga akan dimeriahkan oleh sejumlah musisi seperti Rony Parulian, Fakedopp, dan Serempet Gudal.

Malam puncak pergantian tahun di kawasan Taman Impian Jaya Ancol juga akan berlangsung di Pantai Carnaval Ancol dengan tajuk “Gempita 2023”.

Acara tersebut akan dimeriahkan oleh penampilan NOAH, The Changcuters, Rhoma Irama & Soneta, Jamila, Anna Zenet X Ben Kasyafani dan Celine Evangelista.

https://otomotif.kompas.com/read/2023/12/31/124100515/simak-rekayasa-lalu-lintas-di-kawasan-ancol-saat-malam-tahun-baru

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke