Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Daftar Mobil Rp 70 Jutaan per Juni 2022, Ada Peugeot 307

JAKARTA, KOMPAS.com - Mobil bekas dengan kisaran harga Rp 70 jutaan masih cukup beragam tersedia di pasar per Juni 2022.

Pilihannya, mulai dari city car, SUV, dan sedan. Pun perwakilan merek dari produksi Jepang, Eropa, hingga Malaysia.

Berburu mobil bekas tentu saja menyenangkan, sebab di lapangan Anda akan menemukan mobil berkelas dengan harga cukup terjangkau.

Seperti kebanyakan orang tahu, namanya mobil bekas selalu saja memiliki kekurangan. Maka. teliti dalam memilih mobil bekas jadi kunci.

Dengan teliti, pembeli mobil bekas akan bisa memprediksi berapa biaya yang harus dikeluarkan untuk perbaikan atau setidaknya perawatan.

Berdasarkan pengamatan Kompas.com, mobil bekas dengan kisaran harga Rp 70 juta cukup ramai. Berikut ini daftarnya, melansir dari beberapa bursa mobil bekas daring;

MPV

Toyota Kijang 2000, Rp 70 juta
Isuzu Panther 1999, Rp 70 juta
Chevrolet Zafira 2000, Rp 69,5 juta

SUV

Nissan Terrano 2003, Rp 75 juta
Nissan X-Trail 2005, Rp 77 juta
Chevrolet Blazer 2003, Rp 73 juta

Sedan

Toyota Corolla Altis 2005, Rp 70 juta
Proton Perdana V6 2009, Rp 75 juta
Toyota Vios 2008, Rp 79 juta
Honda City 2004, Rp 75 juta
Mercedes Benz E260 1997, Rp 79 juta
Honda City 2005, Rp 69 juta

City car dan Hatchback

Honda Jazz 2004, Rp 75 juta
Peugeot 307 2002, Rp 78 juta
Suzuki SX4 2008, Rp 74 juta
Honda Stream 2006, Rp 76 juta
Ford Fiesta 2011, Rp 76 juta
Nissan March 2011, Rp 79 juta
Suzuki Splash 2011, Rp 77 juta
Chevrolet Spark 2011, Rp 70 juta
Kia Picanto 2012, Rp 76 juta
Hyundai Avega 2012, Rp 79 juta

LCGC

Daihatsu Sigra 2019, Rp 70 juta
Daihatsu Ayla 2014, Rp 77 juta
Datsun Go+ Panca, Rp 77 juta

https://otomotif.kompas.com/read/2022/06/04/094200215/daftar-mobil-rp-70-jutaan-per-juni-2022-ada-peugeot-307

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke