Valencia, KompasOtomotif - Toyota membuka lembaran baru di pasar di Eropa untuk memproduksi Yaris Hybrid di Perancis dan harus mengucurkan investasi 25 juta euro atau sekitar Rp 300 miliar
"Kami bangga bisa memproduksi mobil hibrida di segmen B di Eropa. Dengan harga bahan bakar yang semakin mahal, kami percaya produk kami akan menarik dan kompetitif, khususnya untuk konsumen di perkotaan," jelas Makoto Sano, Presiden Toyota Motor Manufacturing Perancis (TMMF).
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.