Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Harga LCGC Bekas per Agustus 2024, Datsun Go mulai Rp 62 Jutaan

Kompas.com - 03/08/2024, 08:02 WIB
Erwin Setiawan,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

KLATEN, KOMPAS.com - Low cost green car (LCGC) banyak digemari masyarakat lantaran banderolnya lebih terjangkau daripada mobil segmen lainnya, terlebih lagi dalam kondisi bekas.

Meski murah, tak sedikit LCGC dilengkapi fitur modern di sebagian model. Bermodalkan tahun produksi baru, fitur modern dan harga yang relatif lebih terjangkau, mobil ini selalu dicari oleh masyarakat untuk keperluan sehari-hari.

Berdasarkan pantauan Kompas.com, Sabtu (3/8/2024), dari berbagai bursa mobil bekas daring berikut ini daftar harga mobil LCGC bekas;

Baca juga: Penjualan Mobil Bekas Semester I-2024 Diklaim Naik 30 Persen


  • Datsun Go+ 2014-2019, Rp 62 juta - Rp 106 juta
  • Daihatsu Ayla 2014-2022, Rp 68 juta - Rp 240 juta
  • Toyota Agya 2014-2023, Rp 76 juta - Rp 210 juta
  • Suzuki Karimun Wagon 2016-2019, Rp 91 juta - Rp 131 juta
  • Daihatsu Sigra 2016-2022, Rp 84 juta - Rp 155 juta
  • Honda Brio Satya 2013-2022, Rp 114 juta - Rp 165 juta
  • Toyota Calya 2016-2023, Rp 96 juta - Rp 199 juta

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau