Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PO Mahendra Rilis Bus Baru Limited Edition

Kompas.com - 20/11/2023, 07:02 WIB
Janlika Putri Indah Sari,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Perusahaan otobus (PO) Mahendra Transport kembali membuat gebrakan, kali ini merilis satu unit bus baru edisi khusus.

Bus anyar milik PO Rian Mahendara tersebut diberi nama Limited Edition lantaran punya tampilan yang beda dari bus sebelumnya. 

Bila sebelumnya bus PO Mahendra identik dengan kelir hitam kombinasi kuning emas,   kini bus tampil nyentrik dengan kelir biru kombinasi kuning emas. Warna kuning emas disematkan pada spion, selendang, bandon dan punuk. Tidak ketinggalan livery wayang dengan warna senada masih tetap mengiasi bodi bus

Baca juga: Mitsubishi Mulai Distribusi XForce ke Konsumen

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Bengkel Cat dan Karoseri K3 (@karoseri_k3)

Baca juga: Link Live Streaming MotoGP Qatar, Ancaman Martin kepada Bagnaia

Berdasarkan unggahan dari Instagram resmi Rian Mahendra @rianmahendra83, dirinya menyebutkan bila unit baru ini kembali di garap oleh Karoseri K3 asal Semarang.

Adapun untuk desain kabin, nama dari bodi dan tipe sasis yang digunakan juga masih dirahasiakan. Terkait nantinya bus akan digunakan untuk melayani trayek mana, Rian juga masih belum menyebutkan. 

Namun, bus tersebut tidak sepenuhnya baru lantaran sebelumnya bus tersebut milik PO lain yang dibeli oleh Rian. Kemudian bus itu dibawa ke Karoseri untuk dirancang ulang mengikuti desain khas PO Mahendra. 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Lukashenko Sebut Ukraina dan Eropa Akan Hancur Jika AS-Rusia Buat Kesepakatan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau