saat di jalan toll dan hujan lebat, rata rata pengemudi melambatkan laju kendaraan di bawah batas minimal kecepatan. kondisi sebagai emergency karena visibilitas antar kendaraan, jadi selama tujuannya utk keselamatan ya gak apa2 dinyalakan, mau ganti lajur matikan hazardnya dimatikan ganti sein
seharusnya klo mnurut sy. tdk gunakan hazard bila hujan ringan, gunakan hazard bila sgt hujan lebat pandangan sgt berkurang, krn itu lebih terlihat dr belakang agar jaga jarak pandang. n matikan hazard ktika mau pindah atau belok. itu yg hrs diedukasi.. di gang pke hazard ngapain coy, belajar kali
coba regulasi benahi atau anda ajukan baiknya. anda ke tol juga pas hujan lebat sekali sedangkan rest area jauh, sy hidupkan lampu kabut atau lampu besar dn pelan2. sy perhatikan yg depan sama, akan tetapi tidak terlihat jelas bagi sy pengendara belakang. jd sy hidupkan hazard biar jaga jarak blkng
jika hujan lebat ada kabut itu gimana? kecelakaan beruntun di tol bbrpa waktu yllu itu karena asap pekat, berarti jika ada kondisi seperti itu tidak perlu dihidupkan kah? jika terjadi kecelakaan biarkan saja, terima nasib saja ?