tesla model s 75d memiliki kapasitas baterai sekitar 72,5kwh dengan efisiensi sekitar 18,8 kwh/100km atau dapat menempuk sekitar 385km sekali terisi penuh baterainya. jika biaya charging adalah rp.1500/kwh; untuk mengisi penuh butuh biaya sekitar 100rb rupiah.