Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

PO Gunung Harta Sediakan Kamar Mandi Air Hangat buat Penumpang

JAKARTA, KOMPAS.com - PO Gunung Harta Transport Solution (GHTS) kembali membuat terobosan bagi penumpangnya. Kali ini PO yang berbasis di Malang, Jawa Timur itu memberikan inovasi unit berupa fasilitas kamar mandi dengan air hangat. 

Fasilitas kamar mandi dengan air hangat tersebut berlokasi di pool PO GHTS yang berlokasi di Kantor Pusat Sudirman, Malang.

Fasilitas tersebut berupa shower room privasi yang dirancang cukup mewah bagi penumpang yang ingin mandi air hangat sebelum atau sesudah perjalanan. 

Berdasarkan informasi dari Instagram @ghts_gunungharta.solutions, penumpang yang ingin menggunakan fasilitas kamar mandi air hangat ini dibanderol Rp 20.000 selama masa promo. Nanti nantinya apabila tidak promo, tarif kamar mandi air hangat ini dibanderol Rp 30.000.

"Ada delapan kamar mandi yang bisa digunakan penumpang, sehingga tidak perlu gantian," kata agen tiket PO GHTS saat dihubungi oleh Kompas.com, Senin (4/11/2024). 

Bagi yang berminat menggunakan fasilitas ini, disarankan masing -masing penumpang membawa alat mandi sendiri seperti sabun, sampo hingga handuk. Sebab, pada fasilitas ini tidak menyediakan alat mandi.

"Tidak disediakan alat mandi," kata agen tiket tersebut.

Untuk menunjang kenyamanan penumpang, disediakan pula locker room untuk menyimpan barang pribadi saat sedang mandi.

https://otomotif.kompas.com/read/2024/11/04/164100015/po-gunung-harta-sediakan-kamar-mandi-air-hangat-buat-penumpang

Terkini Lainnya

Transjakarta Perpanjang Layanan 4 Rute Bus ke Terminal Saat Nataru

Transjakarta Perpanjang Layanan 4 Rute Bus ke Terminal Saat Nataru

Niaga
Bus Baru PO Garuda Mas, Pakai Bodi Laksana Legacy SR3 Neo XHD Prime

Bus Baru PO Garuda Mas, Pakai Bodi Laksana Legacy SR3 Neo XHD Prime

Niaga
Rekayasa Lalu Lintas Operasi Lilin Candi 2024 Polda Jawa Tengah

Rekayasa Lalu Lintas Operasi Lilin Candi 2024 Polda Jawa Tengah

News
Daftar 10 Mobil Terlaris di Indonesia, BYD M6 Disalip Honda WR-V

Daftar 10 Mobil Terlaris di Indonesia, BYD M6 Disalip Honda WR-V

Feature
Video Viral, Iseng Pasang Tangga di Tengah Jalan Bikin Celaka Pengendara Lain

Video Viral, Iseng Pasang Tangga di Tengah Jalan Bikin Celaka Pengendara Lain

Feature
Berbagi Pengalaman Isi Daya Mobil Listrik di SPKLU Tol Transjawa

Berbagi Pengalaman Isi Daya Mobil Listrik di SPKLU Tol Transjawa

Feature
Ini 5 Aplikasi untuk Cek Kemacetan Lalu Lintas di Jalan Tol

Ini 5 Aplikasi untuk Cek Kemacetan Lalu Lintas di Jalan Tol

Tips N Trik
Polda Jateng Gelar Operasi Lilin Candi 2024 Mulai Hari Ini, Minggu 22 Desember

Polda Jateng Gelar Operasi Lilin Candi 2024 Mulai Hari Ini, Minggu 22 Desember

News
Joki Jalur Alternatif di Puncak yang Peras Rp 850.000 Ditangkap Polisi

Joki Jalur Alternatif di Puncak yang Peras Rp 850.000 Ditangkap Polisi

News
Sosok Polantas Viral, Pilih Jadi Pemulung daripada Terima Suap

Sosok Polantas Viral, Pilih Jadi Pemulung daripada Terima Suap

Feature
Video Mobil Lewat Jalur Alternatif Puncak, Diperas Joki Rp 850.000

Video Mobil Lewat Jalur Alternatif Puncak, Diperas Joki Rp 850.000

Feature
Catat Jadwal Contraflow di Tol Jagorawi Hari Ini

Catat Jadwal Contraflow di Tol Jagorawi Hari Ini

Tips N Trik
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling di Jakarta Hari Ini, Minggu 22 Desember 2024

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling di Jakarta Hari Ini, Minggu 22 Desember 2024

News
[POPULER OTOMOTIF]  Langkah yang Perlu Diambil Saat Mobil Mengalami Overheat | Bicara Kemungkinan Mitsubishi DST Meluncur di Indonesia

[POPULER OTOMOTIF] Langkah yang Perlu Diambil Saat Mobil Mengalami Overheat | Bicara Kemungkinan Mitsubishi DST Meluncur di Indonesia

News
Apakah CVT Cocok untuk Pengemudi dengan Gaya Agresif?

Apakah CVT Cocok untuk Pengemudi dengan Gaya Agresif?

Teknologi
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke