KLATEN, KOMPAS.com - Sport utility vehicle (SUV) masih menjadi mobil andalan masyarakat. Selain tangguh, mobil ini memiliki desain eksterior gagah dan ground clearance tinggi. Sehingga mobil ini bisa dibilang sebagai kendaraan segala medan.
Selain mesin besar untuk menjaga ketangguhan, SUV umumnya memiliki suspensi kokoh dan lebih nyaman sebab beban kendaraan lebih berat daripada mobil kecil lainnya.
Kondisi mobil juga menjadi penentu harga mobil bekas. Pada umumnya, semakin tua usia kendaraan, performanya semakin menurun selaras dengan harganya. Begitu juga jarak tempuh kerap menjadi bahan pertimbangan.
Berdasarkan pantauan Kompas.com, Selasa (19/3/2024) dari berbagai bursa mobil bekas daring, berikut ini daftar mobil SUV bekas;
https://otomotif.kompas.com/read/2024/03/19/124200015/harga-suv-bekas-jelang-lebaran-2024-fortuner-mulai-rp-120-jutaan