Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Daftar Harga Sedan Bekas, Nissan Teana Mulai Rp 165 Jutaan

JAKARTA, KOMPAS.com -Sedan merupakan mobil yang masih diminati masyarakat Indonesia sampai sekarang. Meski populasinya tidak sebanyak MPV dan SUV, tapi unit bekasnya bisa menjadi alternatif untuk menunjang kebutuhan sehari-hari.

Tentu saja tidak salah menggunakan sedan untuk keperluan sehari-hari. Mobil ini juga dibekali kaki-kaki yang nyaman serta mesin bertenaga. Selain itu, desainnya keren-keren.

Kendati demikian, mobil sedan memang menawan. Bisa dikatakan sebagai ikonnya orang kaya, karena mobil-mobil sedan dulunya sering dipakai oleh pejabat.

Berdasarkan pantauan Kompas.com, Senin (25/7/2022) di berbagai bursa mobil bekas daring, berikut ini daftar harga mobil sedan;

Honda Civic

2014 Rp 185 jutaan - Rp 225 jutaan
2015 Rp 208 jutaan - Rp 260 jutaan
2016 Rp 236 jutaan - Rp 367 jutaan

Toyota Camry

2014 Rp 195 jutaan - Rp 270 jutaan
2015 Rp 207 jutaan - Rp 298 jutaan
2016 Rp 240 jutaan - Rp 310 jutaan

Mazda 3

2017 Rp 288 jutaan - Rp 420 jutaan
2018 Rp 317 jutaan - Rp 385 jutaan
2019 Rp 385 jutaan - Rp 490 jutaan

Nissan Teana

2013 Rp 165 jutaan - Rp 215 jutaan
2014 Rp 204 jutaan - Rp 240 jutaan
2015 Rp 229 jutaan - Rp 275 jutaan

https://otomotif.kompas.com/read/2022/07/25/181200415/daftar-harga-sedan-bekas-nissan-teana-mulai-rp-165-jutaan

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke