Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

[VIDEO] Kenyamanan Premium di Toyota HiAce Premio

JAKARTA, KOMPAS.com - Berpergian dengan sentuhan kemewahan dianggap penting bagi beberapa kalangan. Selain kabin yang lapang, ada juga yang menginginkan kenyamanan lebih dari jok dan interior bawaan pabrikan.

Baze, karoseri dan rumah produksi mobil-mobil premium, melihat potensi pada Toyota HiAce menjadi kendaraan transportasi mewah dan nyaman. Ide ini terwujud melalui model HiAce Premio.

Tidak ada sentuhan signifikan pada bagian eksterior karena ubahan penting memang ada di interior. Jok penumpang menjadi lebih nyaman dengan lapisan kulit, penyangga paha dan fitur pijat.

Selain itu Baze juga mengubah suasana kabin HiAce ini dengan menghadirkan ambience light, TV LED dan sistem audio Boze. Mobil yang mampu memuat hingga 10 orang ini diberikan kenyamanan fasilitas pengisi daya pada setiap bangku penumpang.

Seperti apa impresi mobil dengan biaya pengerjaan hingga RP 375 juta ini? Simak video berikut

https://otomotif.kompas.com/read/2021/07/17/170200615/-video-kenyamanan-premium-di-toyota-hiace-premio

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke