Paling krusial adalah penggunaan platform yang kini menggunakan Toyota New Global Architecture (TNGA). Hanya saja TNGA yang diaplikasikan pada Yaris tidak sama dengan milik C-HR. Toyota membangun bodi Yaris di atas platform TNGA versi B yang diklaim lebih ringkas.
Ubahan spesifikasi tersebut, terutama jarak sumbu roda, otomatis membuat penambahan volume kabin sehingga lebih lapang.
Milenial
Selain desain eksterior yang terlihat sporty dengan desain unik, interiornya juga dilengkapi dan dibuat dekat dengan kaum milenial. Di tengah dasbor terdapat layar yang dilengkapi dengan menu fitur-fitur kekinian.
https://otomotif.kompas.com/read/2019/10/23/134119515/toyota-hadirkan-yaris-terbaru-dengan-tampilan-benar-benar-beda