Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Harga LCGC Bekas per Juli 2024, Datsun Go mulai Rp 64 Jutaan

Kompas.com - 06/07/2024, 11:22 WIB
Erwin Setiawan,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

KLATEN, KOMPAS.com - Low cost green car (LCGC) banyak digemari masyarakat lantaran banderolnya lebih terjangkau daripada mobil segmen lainnya, terlebih lagi dalam kondisi bekas.

Meski murah, tidak sedikit mobil LCGC dilengkapi fitur modern di sebagian tipenya. Bermodalkan tahun produksi baru, fitur modern dan harga yang relatif lebih terjangkau, mobil ini selalu dicari oleh masyarakat untuk keperluan sehari-hari.

Berdasarkan pantauan Kompas.com, Sabtu (6/7/2024) dari berbagai bursa mobil bekas daring berikut ini daftar harga mobil LCGC bekas;

Baca juga: Mau Kredit Mobil Bekas, Pahami Syarat dan Aturannya


  • Datsun Go+ 2014-2019, Rp 64 juta - Rp 118 juta
  • Daihatsu Ayla 2014-2024, Rp 73,5 juta - Rp 194 juta
  • Toyota Agya 2014-2023, Rp 73 juta - Rp 205 juta
  • Suzuki Karimun Wagon 2016-2018, Rp 78 juta - Rp 108 juta
  • Daihatsu Sigra 2016-2024, Rp 84 juta - Rp 201 juta
  • Honda Brio Satya 2014-2023, Rp 102 juta - Rp 193 juta
  • Toyota Calya 2016-2024, Rp 110 juta - Rp 200 juta

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
[FULL] Kapolri soal Pantauan Arus Mudik Lebaran 2025: Fatalitas dan Keamanan Lebih Baik dari Tahun
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau