Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Upgrade Tiket VIP Infinite Live di IIMS 2025

JAKARTA, KOMPAS.com - Pameran otomotif Indonesia Internasional Motor Show (IIMS) sudah dibuka sejak 13 Februari 2025, dan berakhir pada 23 Februari 2025.

Bagi pengunjung yang ingin berkunjung ke pameran tersebut bisa membeli tiket secara online lewat situs https://dyandratiket.com/all-events dan memilih IIMS 2025, atau melalui aplikasi BBO dan PLN Mobile.

Tiket juga bisa dibeli secara langsung di area pembelian tiket di JIExpo, kemayoran, selama pameran berlangsung. Harga tiket masuk (HTM) pameran IIMS 2024 dibanderol Rp 50.000, sementara untuk weekend adalah Rp 90.000.

Bukan hanya pameran otomotif, IIMS 2025 juga menampilkan banyak musisi terkenal melalui acara Infinite Live setiap harinya. Namun pengujung harus membeli tiket tambahan.

Bagi pengunjung yang ingin menonton hiburan di IIMS Infinite Live, harga tiket adalah Rp 150.000 untuk weekdays dan Rp 185.000 untuk weekend.

Sementara, dilansir dari Instagram @iimsinfinitelive, pengunjung bisa upgrade tiket ke VIP Infinite Live dengan melakukan langkah berikut:

Setelah ini, Anda berhasil upgrade tiket Infinite Live menjadi VIP dan dapat menikmati penampilan artis favorit jadi lebih eksklusif.

Sebagai informasi, jam operasional IIMS 2025 pada weekdays atau Senin hingga Kamis buka pukul 11.00 - 21.00 WIB. Sedangkan weekend atau Jumat sampai Sabtu, pukul 10.00-21.00 WIB.

https://otomotif.kompas.com/read/2025/02/20/101200315/cara-upgrade-tiket-vip-infinite-live-di-iims-2025

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke