SOLO, KOMPAS.com - Sepeda motor bekas bisa menjadi alternatif konsumen yang sedang mencari kendaraan dengan harga lebih terjangkau.
Selain itu perawatannya murah, mesin yang tanggung serta irit bahan bakar menjadi kelebihan dari motor bebek.
Menyoal harga, jika dibandingkan dengan skutik bekas yang dibanderol mulai 6 jutaan sampai dengan Rp 10 juta keatas, motor bebek bekas dijual mulai Rp 4.3 juta hingga Rp 25 juta.
Perlu dicatat, bagi konsumen yang akan membeli motor bekas jangan hanya tergiur dengan harga murah saja, namun juga perlu memeriksa kondisi kendaraan dan surat-suratnya.
Berdasarkan pantauan Kompas.com, Minggu (28/1/2024) dari berbagai bursa motor bekas daring, berikut daftar harga motor bekas bekas:
Honda
Yamaha
Suzuki
https://otomotif.kompas.com/read/2024/01/29/091200915/update-harga-motor-bebek-bekas-jupiter-mx-mulai-rp-4-3-jutaan