Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kawasaki Ninja 250 Warna 2021 Sudah Ada di Diler, Ini Harganya

JAKARTA, KOMPAS.com - Kawasaki resmi meluncurkan warna baru Ninja 250 model 2021. Setelah sebelumnya sudah ramai diberitakan meluncur tanpa seremoni khusus.

Dalam keterangan resmi, Kawasaki mengatakan, warna baru Ninja 250 yaitu Metallic Carbon Gray dan Passion Red telah hadir di diler-diler resmi Kawasaki.

Michael C Tanadhi, Head Sales & Promotion Kawasaki Motor Indonesia (KMI), mengatakan, warna baru ini merupakan upaya Kawasaki memberikan yang terbaik bagi konsumen.

“KMI dengan bangga mengeluarkan warna dan grafis baru New Ninja 250 sebagai upaya para pencinta motor sport menjadi puas akan hadirnya update-update terbaru dari Kawasaki," katanya dalam rilis resmi, Selasa (2/3/2021).

Kawasaki mengatakan, warna Metallic Carbon Gray memberikan tampilan dengan nuansa yang lebih sport dan manly. Adapun Passion Red memberikan kesan stylish dan lebih segar.

Kawasaki Ninja 250 warna baru model 2021 ini dibanderol Rp 64.200.000 on the road (OTR) Jakarta. Harganya naik sedikit, yaitu Rp 100.000 dibandingkan Januari 2021.

https://otomotif.kompas.com/read/2021/03/02/145511515/kawasaki-ninja-250-warna-2021-sudah-ada-di-diler-ini-harganya

Terkini Lainnya

Arus Balik Lebaran 2025, Manfaatkan Tol Fungsional Japek II Selatan

Arus Balik Lebaran 2025, Manfaatkan Tol Fungsional Japek II Selatan

News
Masih Ada Diskon Tarif Tol Saat Arus Balik Lebaran, Simak Rinciannya

Masih Ada Diskon Tarif Tol Saat Arus Balik Lebaran, Simak Rinciannya

News
[POPULER OTOMOTIF] Tampil bak SUV Tangguh, Karimun Wagon R Ini Bikin Pangling  | Arus Balik Ramai, One Way Lokal Berlaku di Tol Semarang Km 425 sampai Km 414

[POPULER OTOMOTIF] Tampil bak SUV Tangguh, Karimun Wagon R Ini Bikin Pangling | Arus Balik Ramai, One Way Lokal Berlaku di Tol Semarang Km 425 sampai Km 414

News
2 Pebalap Indonesia Naik Podium Seri Perdana Lamborghini Super Trofeo 2025

2 Pebalap Indonesia Naik Podium Seri Perdana Lamborghini Super Trofeo 2025

Sport
Arus Balik: 918.540 Kendaraan Telah Kembali ke Jabotabek

Arus Balik: 918.540 Kendaraan Telah Kembali ke Jabotabek

News
Daftar Komponen Krusial yang Wajib Dicek Sebelum Beli Mobil Bekas

Daftar Komponen Krusial yang Wajib Dicek Sebelum Beli Mobil Bekas

Tips N Trik
Posisi Persneling yang Benar saat Memanaskan Mesin Mobil Matik

Posisi Persneling yang Benar saat Memanaskan Mesin Mobil Matik

Tips N Trik
Makin Terlihat Tangguh, Subaru New Forester Siap Meluncur

Makin Terlihat Tangguh, Subaru New Forester Siap Meluncur

News
One Way Lokal Diberlakukan dari Km 459 Menuju Gerbang Tol Banyumanik

One Way Lokal Diberlakukan dari Km 459 Menuju Gerbang Tol Banyumanik

News
Jetbus 5 Big Jumbo Pakai Sasis Isuzu Milik Leko Trans, Interior Mewah

Jetbus 5 Big Jumbo Pakai Sasis Isuzu Milik Leko Trans, Interior Mewah

Niaga
Belajar dari Truk Tangki Pertamina yang Gagal Mengerem, Cek Spion dan Jaga Jarak

Belajar dari Truk Tangki Pertamina yang Gagal Mengerem, Cek Spion dan Jaga Jarak

Tips N Trik
Mengapa Flyover Bukan Tempat Aman untuk Pemotor Berteduh Saat Hujan?

Mengapa Flyover Bukan Tempat Aman untuk Pemotor Berteduh Saat Hujan?

Tips N Trik
Batas Maksimal Jumlah Tambalan di Ban Mobil

Batas Maksimal Jumlah Tambalan di Ban Mobil

Tips N Trik
Tanda Transmisi Mobil Matik Overheating Saat Dioperasikan

Tanda Transmisi Mobil Matik Overheating Saat Dioperasikan

Feature
Hindari Macet di Km 66 Saat Arus Balik, Tol Japek II Selatan Jadi Alternatif

Hindari Macet di Km 66 Saat Arus Balik, Tol Japek II Selatan Jadi Alternatif

News
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke