Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Jasamarga

Pesaing Yamaha R15 dari Honda Segera Hadir!

Kompas.com - 04/05/2014, 10:10 WIB
Febri Ardani Saragih

Penulis

Jakarta, KompasOtomotif –- Ahmad Muhibbuddin, Deputy Head of Corporate Communication Astra Honda Motor (AHM), mengonfirmasi, pesaing Yamaha R15 bakal hadir dalam jangka waktu dekat.

“Kita masih terus pelajari. Masih belum bisa saya jelaskan, tapi yang jelas harganya akan kompetitif,” ujar Muhib, di sela pembukaan Ekspedisi Nusantara 2014, di Jakarta Barat, Sabtu (3/5/2014).

Hal lain yang berhasil diungkap, model baru ini akan diproduksi lokal. Kemungkinan besar memanfaatkan jalur produksi yang sudah ada di fasilitas pabrik perakitan khusus sepeda motor sport di Kelapa Gading, Jakarta. Ada indikasi, hal ini berkaitan dengan keputusan dihentikannya produksi Tiger.

Baca juga: Profil Surya Sahetapy, Putra Ray Sahetapy yang Berprofesi Dosen di Amerika

Harga
Dari sisi harga, tiga sepeda motor sport andalan AHM dibanderol “terjangkau”, Verza Rp 17 juta, New MegaPro FI Rp 20,4 juta, dan CB150R Rp 23,4 juta. Namun, bila ada konsumen yang ingin “naik kelas”, mesti merogoh kocek lebih dalam. Pasalnya, model di atas dibanderol lebih mahal, yakni CBR150R Rp 42,9 juta dan CBR 250R Rp 48,9 juta. Keduanya merupakan unit CBU dari Thailand.

Jika ingin kompetitif, AHM perlu menyisipkan satu model di antara CB150R dan CBR150R, berarti di kisaran Rp 23,4 juta dan Rp 42,9 juta.

Rumor
Dari rumor yang beredar, AHM sedang mempersiapkan CB150R ber-fairing untuk mengisi kekosongan tersebut. Namun, lagi-lagi Muhib belum mau menjelaskan lebih jauh soal model. “Biasanya keputusan AHM soal harga diputuskan menjelang peluncuran. Ada banyak regulasi yang harus diperhatikan. Kita lihat saja nanti, yang pasti genrenya sudah ada,” tutup Muhib.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Terkini Lainnya

[POPULER OTOMOTIF] Kecelakaan, Gran Max Habis Dipereteli Warga Tersisa Bodi dan Rangka | Penurunan Arus Mudik Lebaran 2025: Analisis Data dan Penyebabnya | Update Info Jalur Puncak Bogor, One Way dari

[POPULER OTOMOTIF] Kecelakaan, Gran Max Habis Dipereteli Warga Tersisa Bodi dan Rangka | Penurunan Arus Mudik Lebaran 2025: Analisis Data dan Penyebabnya | Update Info Jalur Puncak Bogor, One Way dari

Feature
Laporan Langsung Arus Balik di Tol Trans Jawa: Arus Padat One Way

Laporan Langsung Arus Balik di Tol Trans Jawa: Arus Padat One Way

News
JBA Investigasi Penyebab Kebakaran 18 Mobil Lelang di Banjarmasin

JBA Investigasi Penyebab Kebakaran 18 Mobil Lelang di Banjarmasin

News
Arus Balik, One Way Arah Jakarta Berlaku dari Km 219 Tol Palimanan-Kanci

Arus Balik, One Way Arah Jakarta Berlaku dari Km 219 Tol Palimanan-Kanci

News
Kenali Jenis Kerusakan Ban Mobil yang Tak Bisa Lagi Ditambal

Kenali Jenis Kerusakan Ban Mobil yang Tak Bisa Lagi Ditambal

Tips N Trik
Gejala Kopling Mobil Manual Mulai Habis dan Harus Diganti

Gejala Kopling Mobil Manual Mulai Habis dan Harus Diganti

Tips N Trik
Arus Balik Mulai Padat, Contraflow di Tol Japek Berlaku dari Km 70

Arus Balik Mulai Padat, Contraflow di Tol Japek Berlaku dari Km 70

News
Pebalap Indonesia Raih Waktu Tercepat di FP1 Lamborghini Super Trofeo Asia 2025 di Sydney

Pebalap Indonesia Raih Waktu Tercepat di FP1 Lamborghini Super Trofeo Asia 2025 di Sydney

Sport
Bahaya Tidur di Dalam Mobil yang Berhenti dengan Mesin Hidup

Bahaya Tidur di Dalam Mobil yang Berhenti dengan Mesin Hidup

Feature
Ini Hak Konsumen Saat Titip Parkir Kendaraan

Ini Hak Konsumen Saat Titip Parkir Kendaraan

Feature
ASN Pakai Mobil Dinas untuk Mudik Lebaran 2025 Bisa Disanksi

ASN Pakai Mobil Dinas untuk Mudik Lebaran 2025 Bisa Disanksi

News
Video Keluhan Pemilik Chery J6, Ban Pecah padahal Mobil Baru Tiga Hari

Video Keluhan Pemilik Chery J6, Ban Pecah padahal Mobil Baru Tiga Hari

News
Simak Aturan dan Fungsi Sebenarnya Bahu Jalan Tol

Simak Aturan dan Fungsi Sebenarnya Bahu Jalan Tol

News
Video Penumpang Bus Keluhkan Fasilitas Mewah Tak Berfungsi

Video Penumpang Bus Keluhkan Fasilitas Mewah Tak Berfungsi

Niaga
China Rencanakan Restrukturisasi Produsen Mobil Negara

China Rencanakan Restrukturisasi Produsen Mobil Negara

News
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
AS Bakal Bom Iran, Trump: jika Mereka Tak Buat Kesepakatan Nuklir, Akan Ada Pengeboman
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau