Jakarta, KOMPAS.com - Banyak pengguna mobil yang mengeluhkan dan berujung malas servis berkala akibat harus membayar mahal.
Tentunya kondisi ini kerap terjadi ketika garansi atau fasilitas servis gratis dari produsen sudah habis.
Kata mahal itu jika dikonversikan pada angka itu bisa mencapai lebih dari Rp 1 juta untuk melakukan sekali servis berkala.
Baca juga: CEO Gesits Beberkan Informasi Skuter Listrik Produk Indonesia [Video]
Bahkan ketika konsumen dihadapkan pada servis besar harga yang diberikan oleh bengkel makin membengkak. Lalu, muncul pertanyaan, mengapa harga servis bisa semahal itu?
Temukan jawaban kompletnya di tayangan OTOLIVE hasil wawancara Mr Jambul dengan pemilik Bengkel AP Speed Imam Choiri.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.