SOLO, KOMPAS.com - Pemudik yang sudah akan melakukan perjalanan balik Lebaran menggunakan mobil pribadi, perlu memperhatikan sisa bahan bakar (BBM) pada tangki.
Persediaan BBM di tangki yang menipis saat terjebak kemacetan, menjadi kekhawatiran tersendiri, apalagi jika sampai kehabisan bensin di jalan tol.
Maka dari itu, Pertamina menyiapkan layanan motoris, di mana nanti petugas melayani pesan antar atau Pertamina Delivery Service.
Baca juga: Kecelakaan Arus Mudik Lebaran 2024 Turun 12 Persen
View this post on Instagram
Pemudik yang kehabisan bensin di jalan Tol bisa menghubungi call center Pertamina di nomor 135.
Selain itu, pemudik jangan lupa untuk membagikan lokasi kendaraan yang kehabisan bensin, kemudian BBM akan siap di suplai ke tempat.
Adapun cara memesan BBM melalui Motoris Pertamina:
Baca juga: Honda Ingin Curi Poin di MotoGP Amerika
Sebagai informasi tambahan, nomor penting lain yang bisa dihubungi pemudik saat perjalan di jalan tol, sebagai berikut: