Kenaikan tersebut seiring dengan adanya peningkatan biaya material bahan baku, produksi, logistik, serta inflasi.
Ketetapan soal kenaikan harga LCGC ini diterbitkan lewat surat persetujuan yang ditandatangani Menteri Perindustrian dan Menteri Keuangan.
Baca juga: RAV4 GR Sport Jadi PHEV Pertama Toyota yang Dijual Umum
"Penyesuaian LCGC) Sudah diterapkan. Sudah jalan sekarang makanya mereka (produsen) banyak memperkenalkan," kata Agus ditemui.
"Tidak (lewat Permenperin). Ini langsung jadi mereka tinggal menyesuaikan. Tetapi terserah mereka mau naikkin atau tidak (harga ritelnya)," ucap Agus lagi.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.