Sebagai informasi, kedua mobil ini sama-sama mengusung mesin dengan kapasitas 998 cc, hanya saja berada di segmen yang berbeda. S-Presso berada di segmen city car, sementara Daihatsu Ayla berada di segmen LCGC.
Lantas, jika berbicara soal fitur, kira-kira mana yang lebih lengkap?
Baca juga: Adu Fitur Suzuki S-Presso dan Daihatsu Ayla, Mana yang Lebih Unggul?
5. Adu Ganteng Suzuki Baleno, Honda City Hatchback RS, dan Toyota Yaris
Segmen hatchback kembali memanas dengan hadirnya Suzuki New Baleno hatchback. Mobil ini baru saja diluncurkan pada pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022.
Baleno hadir dengan desain eksterior yang baru. Terjadi beberapa ubahan pada tampilan luarnya dibandingkan dengan model sebelumnya. Ubahannya meliputi lampu depan dan belakang, grille, bumper depan dan belakang, pelek, spoiler, dan lainnya.
Dengan modal tersebut, Baleno pantas untuk disandingkan dengan hatchback lainnya, seperti Honda City Hatchback RS dan Toyota Yaris.
Baca juga: Adu Ganteng Suzuki Baleno, Honda City Hatchback RS, dan Toyota Yaris
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.