Total ada tiga Mobil Siaga yang disiapkan di tiga lokasi, yakni di pintu keluar tol Tegal, pintu keluar tol Kaliwungu, dan pintu keluar tol Ngemplak, Gondangrejo.
Sementara itu, Area Manager Communication, Relation & CSR Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Tengah Brasto Galih Nugroho menjelaskan, selain layanan pengisian BBM, Pertamina juga menyiapkan stok tambahan dalam mobil tangki yang terisi penuh.
Total ada 57 mobil tangki yang disiapkan di 57 SPBU, baik di Tol Trans-Jawa maupun luar Trans- Jawa, dengan prioritas di lokasi-lokasi yang ramai konsumen, seperti Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta.
"Mobil tangki tersebut disebut dengan istilah SPBU Kantong," kata Brasto.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.