Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER OTOMOTIF] MPV "Murah" Renault | Honda Scoopy 150

Kompas.com - 20/06/2019, 06:02 WIB
Aditya Maulana

Editor

4. Akhir Pekan, AHM Siap Melepas Scoopy 150

PT Astra Honda Motor ( AHM) siap meluncurkan model sepeda motor terbarunya, Scoopy 150 di Jakarta, jelang akhir pekan (21/6/2019). Model ini akhirnya meluncur setelah melakukan beberapa kali kemunculan dalam wujud konsep, yakni Project G.

Konsep Project G pertama kali dipamerkan AHM di ajang Indonesia Motorcycle Show (IMoS), November 2018 lalu. Sepertinya, perseroan mendapatkan hasil riset yang positif, sehingga sang konsep bakal naik level ke posisi produksi massal, siap diluncurkan.

Baca selengkapnya: Akhir Pekan, AHM Siap Melepas Scoopy 150

5. Drama Lorenzo Berlanjut, Kini Digerebek Petugas Pajak

Jorge Lorenzo digrebek petugas pajakFoto: Speedweek Jorge Lorenzo digrebek petugas pajak

Drama Jorge Lorenzo belum berakhir, setelah jadi "public enemy" saat balapan GP Catalunya 2019, kemudian jatuh esok hari saat menjalani tes resmi, pebalap Repsol Honda itu kini didatangi petugas karena diduga menunggak pajak.

Petugas pajak Spanyol langsung mendatangi Motorhome Repsol Honda yang saat itu ditempati Lorenzo. Ketika itu, para petugas serta polisi yang berjumlah total enam orang menyuruh Lorenzo keluar dengan suara keras.

Baca selengkapnya: Drama Lorenzo Berlanjut, Kini Digrebek Petugas Pajak

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com