Arif Hakim, kondektur Damri, mengalami 8 luka tusukan di tangan dan di dada. Peristiwa ini terjadi pada Minggu (9/2/2025) pukul 16.00 WIB di SPBU Nunyai Rajabasa Lampung, saat terjadi antrean BBM. Pelaku inisial J (56) seorang pengusaha telah ditangkap Polda Lampung, Selasa (11/2/2025).
(Tribun Lampung)