Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER OTOMOTIF] Amankah Naik Motor Saat Kondisi Corona | Mobil Eks Taksi Mulai Rp 60 Jutaan

Kompas.com - 04/04/2020, 07:02 WIB
Aditya Maulana

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Pandemi Corona setiap orang harus ekstra waspada untuk mengantisipasi penyebarannya. Mengingat, virus yang pertama kali muncul dari Wuhan, China ini tidak bisa terdeteksi secara pasti keberadaannya.

Bahkan, virus bisa saja menempel pada benda-benda yang sering dipegang atau digunakan sehari-hari. Lantas, amankan naik motor dalam kondisi seperti ini?

Selain itu, yang tidak kalah menariknya lagi soal harga mobil bekas taksi dimulai Rp 60 jutaan.

Penasaran seperti apa, berikut ini lima berita terpopuler di kanal otomotif pada Jumat 3 April 2020:

1. Amankah Berkendara Motor di Tengah Maraknya Penyebaran Virus Corona?

Kendaraan pemudik dengan sepeda motor melintas pada puncak arus balik di jalan nasional Medan-Aceh kawasan Lhokseumawe, Aceh, Minggu (9/6/2019). Puncak arus balik Lebaran 2019 Aceh terjadi pada H+5 menyusul volume kendaraan yang melintas didominasi pemudik.(ANTARA FOTO/RAHMAD)KOMPAS.com/Gilang Kendaraan pemudik dengan sepeda motor melintas pada puncak arus balik di jalan nasional Medan-Aceh kawasan Lhokseumawe, Aceh, Minggu (9/6/2019). Puncak arus balik Lebaran 2019 Aceh terjadi pada H+5 menyusul volume kendaraan yang melintas didominasi pemudik.(ANTARA FOTO/RAHMAD)

Pandemi Corona setiap orang harus ekstra waspada untuk mengantisipasi penyebarannya.

Mengingat, virus yang pertama kali muncul dari Wuhan, China ini tidak bisa terdeteksi secara pasti keberadaannya.

Bahkan, virus bisa saja menempel pada benda-benda yang sering dipegang atau digunakan sehari-hari.

Untuk mencegah penyebaran yang semakin meluas, pemerintah sudah mengimbau kepada masyarakat agar berdiam diri di rumah. Serta menghindari kegiatan yang tidak penting atau berada di luar rumah.

Baca juga: Amankah Berkendara Motor di Tengah Maraknya Penyebaran Virus Corona?

2. Daftar Harga Mobil Eks Taksi, Mulai Rp 60 Jutaan Bisa Dapat Sedan

Mobil bekas taksi yang dipasarkan mulai dari Rp 50 Jutaan Mobil bekas taksi yang dipasarkan mulai dari Rp 50 Jutaan

Bicara mobil bekas tidak melulu punya perorangan, tetapi juga bisa perusahaan. Salah satu yang bisa jadi pertimbangan, yaitu membeli mobil bekas taksi.

Perusahaan taksi, biasa menjual unit bekas kepada umum untuk peremajaan unit. Walaupun bekas taksi, mobil yang dijual sudah diganti menjadi pelat hitam.

Asri Winarni, GM Used Car BBG Blue Bird Group, mengatakan, mobil eks taksi bisa jadi solusi bagi pencari mobil bekas dengan unit terawat dan harga tidak terlalu mahal.

Baca juga: Daftar Harga Mobil Eks Taksi, Mulai Rp 60 Jutaan Bisa Dapat Sedan

3. Beli Mobil Bekas Taksi Bisa Langsung Upgrade?

Unit mobil bekas taksi yang sudah siap dijual.Ghulam/Otomania Unit mobil bekas taksi yang sudah siap dijual.

Mobil eks taksi berbeda dengan mobil perorangan, karena dibeli dalam kondisi borongan atau fleet. Beberapa perbedaanya biasanya ada di pelek, audio, kabin dan pelapisnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com