Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengintip Sebastian Loeb Latihan dengan Peugeot 208 T16

Kompas.com - 14/05/2013, 08:06 WIB

Paris, KompasOtomotif - Peugeot mempersiapkan tunggangan Sebastian Loeb untuk beraksi di Pikes Peak Hill Climb, Colorado, Amerika Serikat, 30 Juni mendatang. Juara WRC 9 kali ini sengaja datang untuk mencoba langsung mobil balap bermesin V6, 3,2 liter, turbo ganda yang menghasilkan tenaga 875 PS. Beberapa penyesuaian dilakukan agar Loeb merasa nyaman di kokpit!

"Saya tidak pernah mengemudi mobil sekencang ini. Dibanding saat mencoba Formula 1, pada gigi rendah tenaganya tidak terlalu besar. Tapi dengan 208 ini, Anda  merasa seperti kardus yang ditendang tiba-tiba. Performanya sangat fenomenal. Kecepatan 240 kpj, diperoleh dalam waktu sangat singkat," ungkap Loeb.

Dari hasil ujicoba, akselerasi 0-100 kpj hanya 1,8 detik. Untuk 0-200 kpj 4,8 detik dan 0-240 kpj dalam 7 detik.

 Loeb mencoba 208 T16 ini!

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com